Dandim 0419/Tanjab Hadiri Safari Ramadhan, Wujudkan Kebersamaan di Bulan Suci Dandim 0419/Tanjab dan Kapolres Tanjab Timur Bagikan Takjil, Wujud Sinergi TNI-Polri dan Kepedulian pada Masyarakat Babinsa Koramil 419-03/Tungkal Ilir dan Masyarakat Bersinergi dalam Patroli Pencegahan Karhutla Babinsa Sertu Rizal Ajak Warga Tingkatkan Keimanan dan Kerukunan di Bulan Puasa Dandim 0419/Tanjab Hadiri Safari Ramadhan Pemerintah Provinsi Jambi di Tanjab Timur

Home / BERITA / Kegiatan Dandim

Senin, 17 Agustus 2020 - 01:28 WIB

Dandim 0419/Tanjab Pimpin Apel Kehormatan dan Renungan Suci HUT RI ke-75 sebagai Inspektur Upacara

Pembengis, kodimtanjab.com – Komandan Kodim 0419/Tanjab Letkol Inf Erwan Susanto, S.I.P memimpin upacara Apel Kehormatan dan Renungan Suci dalam rangka peringatan HUT Kemerdekaan RI ke-75 di Taman Makam Pahlawan Yudha Satria Pengabuan.

Tepatnya Pada pukul 00.00 wib hari Minggu tanggal 17 Agustus 2020 di laksanakan upacara Apel Kehormatan dan Renungan Suci dalam rangka peringatan HUT Kemerdekaan RI ke-75 di Taman Makam Pahlawan Yudha Satria Pengabuan  pembengis Kec. Bram Itam Kab. Tanjab Barat.

Ipda Azel Arizandi, S.Tr.K sebagai komandan Upacara Apel diawali dengan penghormatan kepada seluruh para pahlawan yang telah gugur dalam membela kemerdekaan Republik Indonesia, dilanjutkan dengan pembacaan naskah apel kehormatan dan renungan suci oleh Letkol Inf Erwan Susanto, S.I.P. Senin (17/08/2020).

BACA JUGA  Danramil Turut Andil Dalam Sosialisasi Tingkat Desa/Kelurahan Eastern Jabung 3D dan 2D Seismic Survey 2023-2024

Kegiatan ini bertujuan untuk menghormati sekaligus mengenang jasa jasa pahlawan terdahulu. Apel yang dipimpin oleh Inspektur Upacara Dandim 0419/Tanjab Letkol Inf Erwan Susanto, S.I.P ini berlangsung secara tertib dan khidmat.

Dalam pembacaan teks apel kehormatan dan renungan suci, beliau menyampaikan penghormatan kepada para pahlawan atas keikhlasan dan kesucian sebagai pahlawan dalam pengabdian terhadap perjuangan demi kebahagiaan negara dan bangsa.

Di hadiri oleh : Perwira Upacara Kapten Inf. Suseno, Bupati Tanjab Barat Dr. Ir. H. safrial, MS, Kapolres Tanjab Barat AKP Guntur Saputro, S.I.K. M.H, Kajari Tanjab Barat Tri Joko, SH, Ketua PA Tanjab Barat Zakaria Anshori, SHI, MH, Ketua PN Tanjab Barat Andi Heriawan, SH.MH, Forkopimda Tanjab Barat, Ketua DPRD Tanjab Barat Mulyani Siregar, SH, Kasdim 0419/Tanjab Barat Mayor Chb. Indra Wijaya, Wakil Bupati Tanjab Barat. H. Amir Sakib, Sekda Tanjab Barat. H. Agus Sanusi M.SI, Perwira Staf Kodim 0419/Tanjab, Perwira Staf Polres Tanjab Barat, Danposal Kuala Tungkal Lettu Beni, Para Asisten Pemda Tanjab Barat, Para OPD Tanjab Barat.

BACA JUGA  Kasdim Tanjab Turut jadi Saksi dalam penandatanganan Deklarasi kampanye Damai Pemilihan Bupati Dan Wakil Bupati Tanjab Barat

Pasukan upacara : 1 Sst Personil TNI, 1 Sst Personil Polri, dan 1 Sst Personil Pramuka (pendimtjb)

Share :

Baca Juga

BERITA

1xbet Colombia ️ Link De Registro Legal En Colombi

BERITA

Babinsa Komsos Dengan Masyarakat Di Wilayah Binaan

BERITA

Staf Teritorial Manfaatkan Lahan Kosong Dengan Ciptakan Lahan Han Pangan Kodim 0419/Tanjab.

BERITA

Pererat Silaturahmi Dengan Warga, Babinsa Kunjungi Warga Binaan

BERITA

Danramil 419-02/Tungkal Ulu Hadiri Launching Dahsat

BERITA

Babinsa Laksanakan Pendampingan Penjemuran Padi

BERITA

Babinsa Silaturahmi Dengan Warga Binaan.

Artikel

Babinsa Koramil 419-01/Muara sabak Lakukan Pengecekan Ke Lahan Padi.