Seleksi Paskibraka Kabupaten Tanjab Timur Tahun 2024 Babinsa Sigap Membantu dalam Penanganan Kebakaran di Kota Tungkal Ilir Danramil 419-03/Tungkal Ilir Turut Andil Dalam Pengamanan Arus Pulang Mudik 2024 Sertu Sugianto Turut Dampingi Warga Menerima BLT di Desa Rantau Badak Lamo Dandim 0419/Tanjab Hadiri Halal Bihalal Forkopimda dan Tasyakuran di Rumah Dinas Sekda Kabupaten Tanjab Timur

Home / BERITA / Berita Koramil

Kamis, 22 Desember 2022 - 15:13 WIB

Gunakan Trail, Danramil 419-02/Tungkal Ulu Bersama Anggota Lakukan Patroli Di Wilayah Rawan Karhutla.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Danramil 419-02/Tungkal Ulu Kapten Inf Boimin bersama Babinsa gunakan sepeda motor melaksanakan sosialisasi dan patroli kebakaran hutan dan lahan di wilayah-wilayah yang rawan karhutla di teritorial Koramil 419-02/Tungkal Ulu, Rabu (21/12/22) Kemarin.

Patroli dimulai dari Koramil 02/Tungkal Ulu, kemudian menuju Desa Lubuk Lawas, Desa Lubuk Bernai dan Desa Suban kecamatan Batang Asam.

BACA JUGA  Penyeludupan Narkoba Berhasil di Gagalkan Oleh Petugas Gabungan TNI - Polri di Pelabuhan Roro Kuala Tungkal.

Dalam melakukan patroli, Danramil bersama rombongan harus melewati beberapa rintangan mulai dari tanjakan-tanjakan tebing yang curam hingga harus melewati beberapa anak sungai.

Hal ini dilaksanakan guna mengantisipasi dan mencegah terjadinya karhutla di wilayah yang rawan karhutla.

“Kita laksanakan patroli ke wilayah-wilayah yang rawan karhutla, guna mencegah dan mengantisipasi lebih dini terjadinya karhutla,” Ujar Danramil.

BACA JUGA  Babinsa Laksanakan Komsos Didesa Binaannya.

Danramil juga berpesan kepada masyarakat agar bersama-sama mencegah karhutla, dimana karhutla ini berdampak baik bagi lingkungan begitu juga kesehatan.

Dalam patroli karhutla ini, Danramil 419-02/Tungka Ulu juga mengunjungi PT.RHM guna mengecek kesiapan personel serta peralatan yang digunakan untuk mengantisipasi terjadinya karhutla di wilayah Kodim 0419/Tanjab. (**)

Share :

Baca Juga

BERITA

Bersama Warga, Babinsa Patroli Cegah Karhutla.

BERITA

Babinsa Pandan Sejahtera Lakukan Pengecekan Pertumbuhan Tanaman Jagung Bersama Petani.

Berita Koramil

Komsos Dengan Warga Binaan, Babinsa Koramil Nipah Panjang Ajak Warga Terus Disiplin Patuhi Protokol Kesehatan.

BERITA

Jalin Silaturahmi, Babinsa Desa Betara Kanan Komsos Dengan Warga Binaan.

BERITA

Babinsa Aktif Laksanakan Pendampingan Hanpangan Di Wilayah Binaan

BERITA

Babinsa Bantu Penyemprotan Tanaman Padi di Desa Binaan

Berita Koramil

Optimalkan Penggunaan Alsintan, Babinsa Koramil 04 Serda Ambri Laksanakan Pengecekan

Berita Koramil

Babinsa Koramil 01/Muara Sabak Pantau Perkembangan Bencana Banjir.