Danramil 419-03/Tungkal Ilir Turut Andil Dalam Pengamanan Arus Pulang Mudik 2024 Sertu Sugianto Turut Dampingi Warga Menerima BLT di Desa Rantau Badak Lamo Dandim 0419/Tanjab Hadiri Halal Bihalal Forkopimda dan Tasyakuran di Rumah Dinas Sekda Kabupaten Tanjab Timur Pabungdim 0419/Tanjab Hadiri Rakor dan Sinkronisasi Kegiatan Optimasi Lahan Dana APBN Tahun 2024 Kabupaten Tanjab Timur Ziarah dalam Memperingati HUT ke-78 Persit Kartika Chandra Kirana

Home / BERITA / Berita Koramil / Koramil Sabak

Rabu, 9 Maret 2022 - 13:36 WIB

Kunjungi Warga, Babinsa Bantu Penanaman Jagung.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Dalam rangka meningkatkan produksi pertanian dimasa Pandemi Covid-19, Babinsa desa catur rahayu melaksanakan pendampingan kepada kelompok tani Taruna tani menanam bibit jagung di lahan milik bapak jarwo desa catur rahayu Kec.Dendang, Kab. Tanjung Jabung Timur. Rabu (8/3/2022).

Sesuai dengan anjuran pemerintah dimasa pandemi Covid-19 agar para petani tetap menjaga produksi pertanian untuk memperkuat ketahanan pangan maka Babinsa sebagai aparat teritorial di wilayah menindak lanjuti dengan membantu memberikan dorongan motivasi kepada petani dengan memberikan pendampingan pertanian agar petani tetap produktif untuk bercocok tanam dengan memanfaatkan lahan pertanian yang ada sehingga produksi pertanian tetap terjaga untuk mendukung kebutuhan pokok masyarakat sebagai langkah antisipasi dimasa pandemi Covid-19.

BACA JUGA  Wujud Kepedulian Bidang Kesehatan, Babinsa Laksanakan Pendampingan Percepatan Penurunan Stunting.

Hal tersebut disampaikan Danramil 419-01/Muara Sabak Kapten Inf Rudi C Marpaung sesaat setelah dikonfirmasi terkait kegiatan Babinsa Catur Rahayu yang bantu kelompok petani di Wilayahnya.

BACA JUGA  Babinsa 03/Tungkal Ilir dan Kapolsek Kuala Betara Lakukan Penyemprotan Disinfektan Guna Cegah Penyebaran Virus Corona.

“Babinsa kita arahkan agar selalu dekat dengan masyarakat ya salah satunya melaksanakan pendampingan kepada petani kita di wilayah agar tetap produktif dimasa pandemi Covid-19,” ujar Danramil. (Pentjb)

Share :

Baca Juga

BERITA

TNI-Polri Bantu Warga Bersihkan Puing Sisa Kebakaran di Mendahara

BERITA

Komsos, Metode Babinsa Jalin Keakraban Dengan Warga.

BERITA

Kuatkan Hanpangan Saat Pandemi, Babinsa Bantu Petani Menanam Bibit Padi.

BERITA

Cuaca Ekstrim, Babinsa Koramil 419-01/Muara Sabak Himbau Nelayan Waspada Saat Melaut.

BERITA

Bersama petani, Babinsa pantau tanaman jagung

Berita Koramil

Babinsa Serda Sutrianto Dampingi Petani Cek Tanaman Padi.

Berita Koramil

Babinsa Danpingi Petani Semai Bibit Padi.

BERITA

Tepat Sasaran Ke Masyarakat, Babinsa Bersama Pemdes Salurkan BLT.