Dandim 0419/Tanjab Hadiri Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila di Kabupaten Tanjab Barat Babinsa Koramil 419-02/Tungkal Ulu Dampingi Penyaluran BLT Extreme Tahap 9 di Desa Taman Raja Kemanunggalan TNI-Rakyat di HUT TNI ke-79: Kodim 0419/Tanjab Gelar Jalan Santai dan Senam Bersama Babinsa Koramil 419-02/TUNGKAL ULU Laksanakan Komsos Dengan Perangkat Desa Gemuruh Untuk Membina Kerukunan Dan Cegah Karhutla Kodim 0419/Tanjab Gelar Lomba PBB dalam Rangka HUT TNI ke-79

Home / Berita Koramil / Koramil Tungkal Ilir

Kamis, 12 Desember 2019 - 14:41 WIB

Sinergi Babinsa Dengan Petani Terlihat di Persawahan.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Pendampingan yang dilakukan oleh Babinsa terhadap petani terus digalakkan dalam rangka menyukseskan program pemerintah dalam memenuhi swasembada pangan.

Salah satu diantaranya adalah kegiatan yang dilakukan oleh Babinsa Koramil 419-03/Tungkal Ilir Serma Tulus F. Gultom yang mendampingi dan membantu petani dalam mempersiapkan lahan sawah di Desa Bukit Kemuning, Kec. Bram Itam, Kab. Tanjab Barat, Kamis (12/12/19).

BACA JUGA  Babinsa Koramil 419-04/Nipah Panjang Cek Tanaman Bibit Kedelai.

Serma Tulus Gultom mengatakan bahwa dirinya turun kelahan sawah guna ikut membantu mempersiapkan lahan untuk persiapan musim tanam Oktober – Maret secara manual dengan menggunakan parang dan cangkul agar lahan tersebut bisa segera ditanami padi oleh petani

BACA JUGA  Babinsa Tungkal Ilir Selalu Jalin Komunikasi Sosial Dengan Masyarakat.

“Kegiatan ini dilaksanakan sebagai bentuk tugas TNI dalam mendampingi para petani dalam mewujudkan ketahanan pangan di wilayah Kecamatan Bram Itam sehingga swasembada pangan dapat terpenuhi,” ujarnya. (Pendimtjb).

Share :

Baca Juga

BERITA

Songsong HUT RI Ke-78, Babinsa Latih Paskibra Di Tingkat Desa

Berita Koramil

Mensukseskan Ketahanan Pangan di Kab. Tanjab Timur Menjadi Tujuan Babinsa Koramil 419-01/Muara Sabak dalam Melaksanakan Pendampingan bersama Kelompok Tani

Berita Koramil

Babinsa Terus Dampingi Petani Demi Mensukseskan Swasembada Pangan.

BERITA

Babinsa Dampingi Petani Lakukan Penanaman Bibit Padi.

BERITA

Sertu Suwarno Ajak Warga Binaan Patroli Karhutla.

Berita Koramil

Dandim Tanjab Dampingi Bupati Tanjab Barat Buka Kegiatan Jambore Kader PKK Kabupaten Tanjung Jabung Barat 2019.

BERITA

Babinsa Bersama Warga Koto Kandis Lakukan Patroli Karhutla.

Berita Koramil

Koramil 419-02/TU Gelar Apel Kesiap-Siagaan Untuk Pilkades Serentak.