Dandim 0419/Tanjab Berikan Jam Komandan dan Tekankan Pentingnya Menyatu dengan Rakyat Kodim 0419/Tanjab Gelar Program “Dapur Masuk Sekolah” di SDN 33/X Desa Lagan Ulu Babinsa Serda M. Yusuf Ingatkan Warga Jaga Kebersihan Lingkungan di Desa Labuhan Pering Babinsa Jadi Irup dan Berikan Wasbang di SD MI Nurusa’adah Desa Teluk Sialang Babinsa Sertu Yudi Harianto Hadiri Peresmian PUSTU Baru di Desa Siau Dalam

Home / Artikel / BERITA / Berita Koramil / Koramil Sabak

Jumat, 9 Februari 2024 - 19:15 WIB

Sosialisasi Proyek Seismik 3D dan 2D: Kolaborasi Antar Pihak Menjaga Keterbukaan Informasi

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Danramil 419-01/Muara Sabak, Lettu Inf Azhar Alamsyah, melaksanakan acara sosialisasi tingkat Kelurahan/Desa “Eastern Jabung 3D dan 2D Seismic Survey 2023-2024”. Acara ini berlangsung di Gedung Nasional Kelurahan Muara Sabak Ilir, Kecamatan Muara Sabak Timur, Kabupaten Tanjung Jabung Timur. Jumat (9/2/24)

Susunan acara mencakup berbagai rangkaian kegiatan, dimulai dari pembukaan, pembacaan doa, kata sambutan oleh Danramil, penyampaian informasi dari PT. BGP, sesi tanya jawab, ramah tamah, hingga penutup.

BACA JUGA  Serda Saharudin Rutin Lakukan Pendampingan Pertanian di Wilayah Binaan.

Acara ini dihadiri oleh berbagai pihak, termasuk perwakilan Kemenhan RI sebagai Security Operational (SO) dalam wujud Kolonel Inf Triyono, Danramil 419-01/MS Lettu Inf Azhar Alamsyah, Kapolsek Muara Sabak Timur yang diwakili oleh Bripka Azhar, Lurah Muara Sabak Ilir Pak Rahman, perwakilan dari PetroChina Exploration PetroChina International Jabung Ltd bersama pihak BGP, serta unsur masyarakat kelurahan Muara Sabak Ilir.

Kegiatan ini memberikan wadah untuk menjelaskan proyek seismik 3D dan 2D, dengan fokus pada keamanan operasional dan keterbukaan informasi kepada masyarakat. Babinsa Ramil 419-01/MS Sertu Aminullah dan Koptu Adi Prayitno turut hadir dalam mendukung kelancaran acara.

BACA JUGA  Persiapan Pilkada Serentak, Babinsa Kelurahan Teluk Dawan Hadiri Rapat Persiapan Pemilukada.

Dengan kehadiran berbagai pihak terkait, kegiatan sosialisasi ini sukses dilaksanakan hingga pukul 16.30 WIB dalam keadaan aman dan tertib, menciptakan pemahaman yang lebih baik antara pemangku kepentingan dan masyarakat terkait proyek seismik yang akan berlangsung. (Pentjb)

Share :

Baca Juga

BERITA

Babinsa Laksanakan Patroli Kebakaran Hutan dan Lahan Di Wilayah Binaan

Berita Koramil

Babinsa Koptu Teguh Santoso Turun Kesawah Cek Kondisi Padi.

Berita Koramil

Babinsa Bunga Tanjung Ramil 04/Nipah Panjang Cek Kondisi Tanaman Jagung.

BERITA

Peduli Warga Binaan, Babinsa Cek Pertumbuhan Tanaman Jagung

Berita Koramil

Serda Ambri Sebagai Pendamping Pertanian TNI AD Sambangi Poktan Yang Meminjam Alsintan Demi Cek Kondisi Alat.

Berita Koramil

Babinsa Ramil 04/NP Hadiri Kegiatan Pembukaan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) SMA Negeri 3 Tanjab Timur.

BERITA

Bersama Poktan, Babinsa Bantu Menanam Padi.

Berita Koramil

Babinsa Koptu Pirdaus Dampingi Petani Pupukan Tanaman Padi.