Danramil 419-01/Muara Sabak Sosialisasi Penanggulangan Dampak Sismik di Kelurahan Rantau Indah Danramil Dampingi Tim Dirjed Tanaman Pangan dalam Kegiatan Opla dan Pompanisasi Di Muara Sabak Danramil 419-02/Tungkal Ulu Laksanakan Mediasi Antara Kelompok Tani Terkait Dengan Persoalan Penggunaan Lahan Dandim 0419/Tanjab Hadiri Safari Ramadhan dan Peringatan Nuzul Qur’an di Kelurahan Patunas Safari Ramadhan Desa Kuala Dasal: Silaturahmi dan Kebahagiaan Bersama

Home / Berita Koramil / Koramil Tungkal Ulu

Sabtu, 6 April 2019 - 06:24 WIB

Terus Lakukan Pengecekan, Babinsa Yakinkan Padi Tak Terkena Hama.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Dalam rangka upaya khusus (Upsus) Pajale diwilayah Koramil 419-02/Tungkal Ulu, Babinsa Desa Gemuruh Serda Gopal melaksanakan pengecekan tanaman padi petani dengan jenis varietas Inpara 3 pada musim tanam kedua.

Pengecekan tersebut dilakukan di lahan persawahan Kelompok Tani Sidodadi yang berlokasi di Desa Gemuruh Kec. Tungkal Ulu Kab. Tanjab Barat. Sabtu (6/4/2019).

BACA JUGA  Bati Ter Penghubung Kodim 0419/Tanjab Ikuti Apel Gelar Pasukan Operasi Zebra Polres Tanjab Timur.

Bersama PPL Desa bapak Nurmakson, Babinsa mengecek tanaman padi bapak Joko yang sudah berumur ± 66 hari dengan luas lahan 1 hektare.

Pada pengecekan tersebut, Serda Gopal menghimbau pemilik sawah untuk rajin membersihkan tanaman padinya dari rumput dan tumbuhan pengganggu lainnya.

BACA JUGA  Personil Koramil 419-02/Tungkal Ulu Sosialisasikan Salam Pancasila.

tak lupa pula bapak Nurmakson selaku PPL mengingatkan untuk melakukan perawatan dengan penyemprotan pestisida untuk mengantisipasi dan mencegah serangan hama. (Pendimtjb)

Share :

Baca Juga

Artikel

Bersama Masyarakat. Babinsa Koramil 419-05/Geragai Laksanakan Komsos.

Berita Koramil

Babinsa Tanjung Bojo Bantu Petani Mengolah Lahan Sawah.

Berita Koramil

Babinsa Koramil 419-01/Muara Sabak Dampingi Petani Menjemur Padi Yang Sudah Dipanen.

BERITA

Antisipasi Karhutla, Babinsa Dan Warga Lakukan Patroli.

BERITA

Tingkatkan hanpangan, babinsa dan petani cek pertumbuhan padi.

Berita Koramil

Babinsa Koramil Tungkal Ilir Bantu Petani Tanam Padi.

Berita Koramil

Serka Hendika Hadiri Kegiatan Isra’ Mi’raj Nabi Muhammad SAW 1440 H.

Berita Koramil

Serda Gopal Selaku Babinsa Melakukan Monitoring Tanaman Padi Milik Kelompok Tani Usaha Jaya.