Babinsa Sigap Membantu dalam Penanganan Kebakaran di Kota Tungkal Ilir Danramil 419-03/Tungkal Ilir Turut Andil Dalam Pengamanan Arus Pulang Mudik 2024 Sertu Sugianto Turut Dampingi Warga Menerima BLT di Desa Rantau Badak Lamo Dandim 0419/Tanjab Hadiri Halal Bihalal Forkopimda dan Tasyakuran di Rumah Dinas Sekda Kabupaten Tanjab Timur Pabungdim 0419/Tanjab Hadiri Rakor dan Sinkronisasi Kegiatan Optimasi Lahan Dana APBN Tahun 2024 Kabupaten Tanjab Timur

Home / Berita Koramil / Koramil Tungkal Ulu

Selasa, 3 November 2020 - 20:07 WIB

Antisipasi Hama, Babinsa Tanjung Bojo Bantu Petani Semprot Padi.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Babinsa Koramil 02/Tungkal Ulu Serka M. Olis membantu petani menyemprot hama tanaman padi di sawah milik Bapak Yusmidar dengan luas 0,5 Ha di Desa Tanjung Bojo Kecamatan Batang Asam Kab. Tanjung Jabung Barat, Selasa (03/11/2020).

Penyemprotan ini untuk mengantisipasi hama ulat maupun wereng. Selain itu juga untuk memberikan kesuburan terhadap batang padi serta menghilangkan rumput yang bakal tumbuh di sekitar tanaman padi, jelas Danramil 02/Tungkal Ulu Kapten Inf Zulkarnain, S.H saat dikonfirmasi Pendim melalui Via Whatsapp.

BACA JUGA  Babinsa 03/Tungkal Ilir Jalin Komunikasi Sosial Dengan Sejumlah Warga.

Menurutnya, keberhasilan dalam pertanian akan berdampak positif bagi masyarakat. Dengan begitu masyarakat akan terpenuhi persediaan pangan dan kesejahteraan masyarakat akan terjamin.

BACA JUGA  Bersama masyarakat, Babinsa eratkan hubungan silahturahmi

Selain itu, guna mewujudkan peningkatan produksi padi serta mendukung program pemerintah, khususnya swasembada pangan, peran TNI melalui Kodim 0419/Tanjab turut serta melaksanakan pendampingan terus kepada petani.

“Kegiatan para Babinsa ini dilakukan di beberapa wilayah masing-masing Koramil jajaran”, pungkasnya. (Pendimtjb)

Share :

Baca Juga

Berita Koramil

Babinsa Pelda Haryadi Bersama Poktan Cek Tanaman Padi.

Artikel

Babinsa Koramil 419-03/Tungkal Ilir Serma Ahmad Sabani melaksanakan kegiatan Rembuk Percepatan Penurunan Stunting

Berita Koramil

Babinsa Ramil 03/TI Terus Jalin Silaturahmi Dengan Warga Binaan.

Berita Koramil

Wujudkan Desa yang Harmonis Babinsa Ramil 03 Laksanakan Komsos bersama Perangkat Desa

Berita Koramil

Babinsa Koramil 419-03/Tungkal Ilir Hadiri Pelantikan Ketua RT Dilingkup Kelurahan Kampung Nelayan.

BERITA

Wujudkan Hanpangan, Babinsa Dampingi Petani.

Artikel

Pererat Hubungan Masyarakat. Babinsa Koramil 419-05/Geragai Laksanakan Kegiatan Komsos

Berita Koramil

Babinsa Ramil 04/Nipah Panjang Hadiri Acara Serah Terima Jabatan Camat Rantau Rasau.