Babinsa Pererat Silaturahmi Di Wilayah Desa Binaan Babinsa Dampingi Petani Desa Binaan Meninjau Tanaman Padi Bersama Warga, Babinsa Gotong Royong Perbaiki Jalan Rusak. Babinsa Lakukan Pendampingan Kepada Petani Di Desa Jalin Erat Silaturahmi, Babinsa Sambangi Warga Desa Binaan.

Home / BERITA / Berita Koramil / Koramil Sabak

Minggu, 12 Desember 2021 - 14:19 WIB

Babinsa Dampingi Pemdes Salurkan BLT.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Babinsa Koramil 419-01/Muara Sabak, Kodim 0419/Tanjab,  Sertu Meri Susanto dampingi Pemerintah Desa binaan menyalurkan Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT DD).

Kegiatan ini berlangsung di Aula Kantor Desa  Lambur Kec. Muara Sabak TimurKab. Tanjab timur, Minggu (12/12/2021).

BACA JUGA  Kopda Mulyadi Babinsa Koramil 419-04/Nipah Panjang Dampingi Petani Binaan Cek Pertumbuhan Padi.

Penyaluran BLT-DD diserahkan secara simbolis oleh Kepala Desa setempat dihadapan masyarakat penerima manfaat. Selanjutnya penyerahan dilakukan bendahara Desa dan perangkat Desa serta diikuti oleh Babinsa dan Bhabinkamtibmas ke warga terdampak Covid-19.

Kesempatan itu dimanfaatkan babinsa untuk mensosialisasi dan himbauan agar masyarakat untuk melaksanakan vaksinasi bagi masyarakat yang belum vaksinasi.

BACA JUGA  Babinsa Kelurahan Talang Babat Dampingi Panwaslu Kecamatan Muara Sabak Barat Dalam Kegiatan Penertiban Alat Peraga Kampanye (APK).

“Diharapkan bantuan tepat sasaran dan tidak disalah gunakan, karena bantuan sangat bermanfaat bagi rakyat termasuk warga desa harapan makmur”tutur babinsa

“Kepada warga yang menerima BLT DD agar dapat mempergunakan dengan sebaik-baiknya”, tambahnya. (Pentjb)

Share :

Baca Juga

BERITA

Kedekatan Babinsa Dan Warga Binaan Melalui Komsos.

Berita Koramil

Babinsa Serda Mujais Dampingi dan Petani Panen Padi Seluas 1 Ha.

Berita Koramil

Babinsa Bram Itam Hadiri Rapat Musrenbang Tingkat Kecamatan.

Berita Koramil

Masuki Musim Penghujan, Babinsa Bantu Petani Membajak Lahan Sawah.

BERITA

Babinsa Desa Teluk Pangkah Patroli Karhutla Bersama Warga.

BERITA

Babinsa Dampingi Petani Lakukan Pengolahan Lahan.

BERITA

Tim Satgas Covid-19 Tanjab Barat Pemeriksa Para Penumpang Kapal di Pelabuhan Roro.

BERITA

Dandim 0419/Tanjab ikuti Rakor PPKM Mikro Secara Vitual Se – Kodam II/Sriwjaya