Pangdam II/Sriwijaya Tutup TMMD Ke-124 Kodim 0419/Tanjab di Desa Bram Itam Kanan. Tim Satgas Persiapkan Lapangan Upacara Penutupan TMMD Ke-124 di Desa Bram Itam Kanan Tim Satgas TMMD Kerjakan Perbaikan Tangga Madrasah Nurul Iman Setelah Terima Laporan dari Guru RTLH Bu Alui Selesai Diperbaiki, Lingkungan Rumah Kini Asri dan Layak Huni MCK di Majelis Desa Kemuning Resmi Selesai, Tampak Bersih dan Nyaman Digunakan

Home / BERITA / Berita Koramil / Koramil Nipah Panjang

Rabu, 20 Oktober 2021 - 13:08 WIB

Babinsa Koramil Nipah Panjang Bagikan Masker Ke Masyarakat.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Sebagai upaya pencegahan rantai penyebaran covid-19, Babinsa Koramil 419-04/Nipah Panjang membagikan masker gratis kepada masyarakat di kec. Nipag panjang kab. Tanjab Timur, Rabu (20/10/2021).

Tak hanya membagikan masker, babinsa juga mensosialisasikan tentang bahayanya penyebaran covid-19 kepada masyarakat, dengan cara menghimbau untuk selalu disiplin dalam menerapkan 5M serta mengajak masyarakat untuk mensukseskan vaksinasi.

BACA JUGA  Wujud Kebersamaan, Babinsa Komsos Dengan Warga Desa Binaan.

“Ini semua kami lakukan karena disamping melaksanakan perintah dari komando atas, juga memberikan edukasi kepada semua lapisan masyarakat agar selalu mematuhi protokol kesehatan, guna memutus rantai penyebaran covid-19.” Ujar Babinsa. (Pntjb)

Share :

Baca Juga

Berita Koramil

Babinsa Serda Muliadi Hadiri Upacara Pramuka Penerimaan Tamu Ambalan (PTA) MAN 2 Tanjab Timur.

Artikel

Mempererat Sinergi dan Keamanan Wilayah: Komsos Babinsa Pematang Tembesu

BERITA

Ciptakan Upaya khusus,Babinsa dampingi petani pantau pertumbuhan padi.

Berita Koramil

Koptu Budi Istanto Sebagai Babinsa Sungai Tawar Pimpin Upacara Bendera di SDN 80/X Desa Sungai Tawar.

BERITA

1xbet Зеркало Официального Сайта 1хбет ⭐️ Рабочее На Сегодня, Вход Прямо Сейча

BERITA

Kodim 0419/Tanjab Melaksanakan Minggu Militer Bulan Januari 2019.

Artikel

Dampingi Petani, Babinsa Koramil 419-02/Tkl. Ulu bantu petani merawat tanaman.

BERITA

Persiapan Acara Isra’ Mi’raj, Personil Koramil 419-03/Tungkal Ilir Dan OPD Tanjab Barat Gotong Royong Bersama.