Seleksi Paskibraka Kabupaten Tanjab Timur Tahun 2024 Babinsa Sigap Membantu dalam Penanganan Kebakaran di Kota Tungkal Ilir Danramil 419-03/Tungkal Ilir Turut Andil Dalam Pengamanan Arus Pulang Mudik 2024 Sertu Sugianto Turut Dampingi Warga Menerima BLT di Desa Rantau Badak Lamo Dandim 0419/Tanjab Hadiri Halal Bihalal Forkopimda dan Tasyakuran di Rumah Dinas Sekda Kabupaten Tanjab Timur

Home / Berita Koramil / Koramil Sabak

Selasa, 2 Juni 2020 - 22:29 WIB

Babinsa Parit Culum II Dampingi Kegiatan Pemilihan Ketua RT.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com –  Babinsa Kelurahan Parit Culum II Koramil 419-01/Muara Sabak Kodim 0419/Tanjab Sertu Ade Putra bersama Tiga Pilar menghadiri kegiatan pemilihan Ketua RT.11, yang dilaksanakan di Aula Kantor Kelurahan Parit Culum II Kecamatan Muara Sabak Barat Kabupaten Tanjab Timur,Selasa (02/06/2020).

Sesaat sebelum pemilihan Ketua RT.11 dilaksanakan, Babinsa Kelurahan Parit Culum II Sertu Ade Putra menghimbau kepada seluruh warga yang hadir dan mengikuti pemilihan, agar menggunakan hak pilihnya sesuai hati nurani masing-masing. “Jangan ikut-ikutan ataupun asal pilih, ikuti kata hati dan jangan pula terpengaruh ajakan orang lain karena hal-hal tertentu,”tuturnya.

BACA JUGA  Babinsa Gelar Komsos Bersama Warga Di Wilayah Binaan.

Kegiatan pemilihan Ketua RT 11 ini berlangsung dengan aman dan lancar sampai dengan penghitungan suara. Berdasarkan hasil penghitungan suara dan telah disetujui pihak-pihak terkait,Pak Sarkawi RT yang lama di gantikan RT yang baru Pak Sopian yang dipercaya warga menjabat sebagai Ketua RT. 11 untuk periode 2020 – 2023. (Pendimtjb)

Share :

Baca Juga

Berita Koramil

Babinsa Ramil 419-01/Muara Sabak Membantu Petani Menyiapkan Lahan Sawah Guna Percepat Masa Tanam.

Artikel

Koramil 419-03/Tungkal Ilir hadiri Musyawarah Masyarakat Desa (MMD) Puskesmas I Kuala Tungkal

BERITA

Babinsa Desa Simpang Datuk Lakukan Patroli Karhutla.

Berita Koramil

Serda Misroni Selaku Babinsa Melaksanakan Serbuan Teritorial Dengan Pimpin Upacara Bendera di SDN 197/X Desa Rawa Sari.

BERITA

Babinsa Dan Warga Rutin Laksanakan Patroli Karhutla

Artikel

Danramil 419-02/Tungkal Ulu Laksanakan Upacara Senin di SMAN 4 Tanjab Barat: Membangun Semangat dan Komitmen Siswa

BERITA

Pandemi yang tak kunjung hilang, babinsa ajak masyarakat tetap terapkan protokol kesehatan.

BERITA

Babinsa Bantu Panen Padi Di Desa Binaan