Kodim 0419/Tanjab Gelar Penyuluhan Hukum oleh Korem 042/Gapu Danramil 419-06/Rantau Rasau Hadiri Farmer Field Day di Desa Marga Mulya Prajurit Kodim 0419/Tanjab Meriahkan Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H di Masjid As-Syarif Babinsa Rantau Makmur Laksanakan Komsos dengan Masyarakat, Ingatkan Bahaya Kebakaran Hutan dan Lahan Babinsa Koramil 419-07/Merlung Dampingi Penyaluran BLT untuk 19 Keluarga Desa Pinang Gading

Home / Berita Koramil / Koramil Sabak

Selasa, 22 Januari 2019 - 04:20 WIB

Babinsa Ramil 01/Muara Sabak Lakukan Seleksi Calon Paskibra Tingkat Kecamatan.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Babinsa Koramil 419-01/Muara Sabak Pelda Sana Chandra Suseno menyeleksi sebanyak 48 orang siswa/siswi SMA/SMK Sederajat calon Paskibra tingkat Kecamatan, Senin(21/1/2019).

Siswa/siswi tersebut merupakan utusan dari beberapa sekolah di Kecamatan Nipah Panjang dan Kecamatan Sadu. Sekolah tersebut antara lain SMAN 3, SMKN 2 dan MAN 2 Kec. Nipah panjang serta SMAN 6 Kec. Sadu.

Pada kegiatan ini turut hadir juga Kasi Pemuda dan Olah Raga Dispora Tanjab Timur Ade Suandri, Ketua PPI Kab Tanjab Timur Edi priyanto, serta Tim Seleksi dari Dispora dan Purna Paskibraka Tanjab Timur.

BACA JUGA  Bagikan Ribuan Masker di dalam Kota Tungkal, Dandim dan Kapolres Ingatkan Pandemi Belum Berakhir.

Seleksi pemilihan calon anggota paskibra tingkat kecamatan ini dipusatkan di Lapangan SMAN 3 Nipah Panjang. Seleksi ini meliputi dari tes postur tubuh, kesehatan dan pengetahuan tentang baris berbaris, selain itu dilakukan juga pemeriksaan fisik secara menyeluruh dan bentuk postur tubuh yang ideal sebagai calon anggota Paskibraka yang akan bertugas mengibarkan bendera pusaka merah putih.

BACA JUGA  Danramil Turut Andil Dalam Sosialisasi Tingkat Desa/Kelurahan Eastern Jabung 3D dan 2D Seismic Survey 2023-2024

“Melalui seleksi ini akan diperoleh calon Paskibraka yang benar benar mempunyai daya tahan tubuh dan kekuatan fisik yang prima, sehingga mampu melaksanakan tugas secara baik, fokus dan tanpa lelah,” ungkap Pelda Sana Chandra. (Pendimtjb).

Share :

Baca Juga

Berita Koramil

Sertu Agustono Komsos Dengan Masyarakat Desa Jati Emas.

BERITA

Upaya Babinsa Dan Warga Dalam Mencegah Karhutla

BERITA

Babinsa Membantu Penanaman Padi Diwilayah Desa Binaan

BERITA

Babinsa Gelar Komsos Dengan Warga Binaan Di Pelabuhan Penyebrangan.

Artikel

Makin Akrab Bersama Masyarakat. Babinsa Koramil 419-01/Muara Sabak Laksanakan Kegiatan Komsos

BERITA

Akibat Dampak Pandemi Covid-19 PT. WKS Memberikan 6 Paket Bantuan Sembako yang dihadiri Serka Redho Harnas

Berita Koramil

Babinsa Kopda Suheri Bantu Pak Gafur Panen Padi Secara Manual.

Berita Koramil

Babinsa Kota Kandis Dendang Bersama PPL Laksanakan Penanaman Bibit Padi Sawah.