BatiOps Penghubung Kodim 0419/Tanjab Pastikan Transparansi Dalam Pemilihan Paskibraka Kabupaten Tanjab Timur Tahun 2024 Danramil 419-03/Tungkal Ilir Turut Andil Dalam Pengamanan Arus Pulang Mudik 2024 Sertu Sugianto Turut Dampingi Warga Menerima BLT di Desa Rantau Badak Lamo Dandim 0419/Tanjab Hadiri Halal Bihalal Forkopimda dan Tasyakuran di Rumah Dinas Sekda Kabupaten Tanjab Timur Pabungdim 0419/Tanjab Hadiri Rakor dan Sinkronisasi Kegiatan Optimasi Lahan Dana APBN Tahun 2024 Kabupaten Tanjab Timur

Home / Berita Koramil / Koramil Tungkal Ulu

Sabtu, 27 April 2019 - 08:41 WIB

Babinsa Ramil 02/Tungkal Ulu Hadiri Pembukaan MTQ Tingkat Desa.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Babinsa Taman Raja Pelda Hendri Agustoni menghadiri acara pembukaan Musabaqoh Tilawatil Quran (MTQ) tingkat Desa Taman Raja yang dilaksanakan bertempat di lapangan PT. STUD RT. 09 Desa Taman Raja Kecamatan Tungkal Ulu Kab. Tanjab Barat, Jum’at malam (26/4/2019).

MTQ tingkat Desa Taman Raja ini dibuka oleh Camat Tungkal Ulu Johan Hendri B, S.STP.

Dalam sambutannya Camat Tungkal Ulu Johan Hendri B, S.STP menyampaikan ucapan terima kasih kepada Kepala Desa Taman Raja dan Ketua Panitia serta seluruh lapisan masyarakat yang begitu antusias melaksanakan MTQ tingkat desa ini.

BACA JUGA  Babinsa Serda Bujang Secara Intensif Monitoring Tanaman Jagung Petani.

Ia menambahkan, pelaksanaan MTQ ini dilakukan sekaligus untuk menyeleksi langsung Qori dan Qoriah terbaik yang ada di Desa Taman Raja. “Dari hasil MTQ Desa Taman Raja ini, nanti akan diikutsertakan pada MTQ tingkat Kecamatan,” ujarnya.

“Diharapkan melalui kegiatan ini generasi muda kita dapat lebih bwrjiwa Qur’ani, sehingga membuat kehidupan lebih damai dan religius,” pungkasnya.

Selanjutnya Kepala Desa Taman Raja menyampaikan bahwa MTQ tingkat fesa ini diikuti oleh 65 orang peserta dengan memperlombakan 7 cabang.

BACA JUGA  Babinsa Ramil 04/NP Tanam Jagung Berasama Petani.

Adapun 7 cabang yang diperlombakan yaitu Tartil Quran, Khat Kaligrafi, Tilawatil Quran, Tahfidz, Syarhil Quran, Barzanzi Nadzom dan Qasidah Rebana.

Turut hadir saat pembukaan MTQ ini Camat Tungkal Ulu Johan Hendri B, S.STP., Ketua MUI Tungkal Ulu Usman Afandi, Kades Taman Raja Firdaus, Ketua KUA Tungkal Ulu Fahrudin, Ka. Majelis Taqlim Taman Raja Ustadz Sopian Hadi, Dai Desa Taman Raja Mukhlis, Tokoh masyarakat, Tokoh Agama, Tokoh Pemuda dan segenap masyarakat Desa Taman Raja. (Pendimtjb)

Share :

Baca Juga

BERITA

Dimasa pandemi, babinsa tetap semangat dampingi petani cek pertumbuhan padi.

Berita Koramil

Cegah Kebkaran Lahan, Babinsa dan Warga Patroli Bersama.

Berita Koramil

Demi Suksesnya Swasembada Pangan, Serda Mujais Bantu Petani Tanam Padi.

Berita Koramil

Koramil 02/Tungkal Ulu dan Polsek Tungkal Ulu Amankan Kegiatan MTQ Tingkat Kab. Tanjab Barat.

Berita Koramil

Babinsa Sertu Arafik Rizal Bersama Petani Mengecek Pertumbuhan Tanaman Jagung.

BERITA

Sertu Ismed Sambangi Warga Desa Binaan

Berita Koramil

Mewakili Komandan Kodim, Danramil Sabak Hadiri Sosialisasi DPTb Pemilu 17 April 2019.

Berita Koramil

Babinsa Koramil Tungkal Ilir Ajak Masyarakat Kampung Nelayan Menjadi Bagian Pemutus Rantai Penyebaran Covid-19