BatiOps Penghubung Kodim 0419/Tanjab Pastikan Transparansi Dalam Pemilihan Paskibraka Kabupaten Tanjab Timur Tahun 2024 Danramil 419-03/Tungkal Ilir Turut Andil Dalam Pengamanan Arus Pulang Mudik 2024 Sertu Sugianto Turut Dampingi Warga Menerima BLT di Desa Rantau Badak Lamo Dandim 0419/Tanjab Hadiri Halal Bihalal Forkopimda dan Tasyakuran di Rumah Dinas Sekda Kabupaten Tanjab Timur Pabungdim 0419/Tanjab Hadiri Rakor dan Sinkronisasi Kegiatan Optimasi Lahan Dana APBN Tahun 2024 Kabupaten Tanjab Timur

Home / Berita Koramil / Koramil Tungkal Ilir

Kamis, 4 Juli 2019 - 06:50 WIB

Babinsa Ramil 03/Tungkal Ilir Anjangsana Ke Rumah Warga Binaan.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Babinsa Koramil 419-03/Tungkal Ilir Serma S. Harahap melaksanakan kegiatan anjangsana ke rumah Bapak Ahmadi, salah satu warga desa binaannya, di Kelurahan Mekar Sari, Kecamatan Betara, Kab. Tanjab Barat, sambil melaksanakan Komsos, Rabu (03/07/19).

Kegiatan anjangsana ini bertujuan untuk menjalin silaturrahmi dan mempererat hubungan kekeluargaan dengan masyarakat, khususnya warga desa binaannya.

BACA JUGA  Babinsa Dan Satgas Karhutla Cek Embung Di wilayah

Dalam Kesempatan tersebut, Babinsa melaksanakan komsos mengenai situasi dan kondisi keamanan yang ada di lingkungan desa binaan.

Serma Harahap menghimbau warga untuk ikut membantu menyebarkan himbauan kepada warga lainnya agar selalu menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan.

Serma Harahap juga mengingatkan agar kita selalu menjaga keamanan wilayah masing masing dan bekerja sama dengan aparat yang ada diwilayahnya sehingga tercipta suasana yang aman dan kondusif.

BACA JUGA  Komsos Dengan PKK, Babinsa Koptu Teguh Sampaikan Supaya Tetap Menciptakan Inovasi Kerja Dalam Membantu Perekonomian Keluarga.

Selain itu, Babinsa juga menghimbau kepada warga dengan kondisi cuaca yang sudah masuk musim panas agar selalu waspada dengan bahaya kebakaran yang bisa menimbulkan korban harta maupun jiwa. (Pendimtjb).

Share :

Baca Juga

BERITA

Babinsa ingatkan perangkat desa agar menjaga keamanan desa.

BERITA

Semangat Tulus Babinsa Lakukan Pendampingan Panen Padi.

BERITA

Kuatkan Tali Silaturahmi, Babinsa Komsos Dengan Warga Binaan.

Berita Koramil

Babinsa Koramil 419-01/Muara Sabak Bersama Petani Mengecek Pertumbuhan Jagung.

Berita Koramil

Babinsa Kuala Baru Melaksanakan Kegiatan Komunikasi Sosial Dengan Warga Binaan.

BERITA

Jalin Silaturahmi, Babinsa Komsos Dengan Warga.

BERITA

Babinsa Bantu Petani Di Wilayah Menjemur Padi

Berita Koramil

Babinsa Ramil 01/Muara Sabak Membantu Petani Menanam Padi Ladang.