BatiOps Penghubung Kodim 0419/Tanjab Pastikan Transparansi Dalam Pemilihan Paskibraka Kabupaten Tanjab Timur Tahun 2024 Danramil 419-03/Tungkal Ilir Turut Andil Dalam Pengamanan Arus Pulang Mudik 2024 Sertu Sugianto Turut Dampingi Warga Menerima BLT di Desa Rantau Badak Lamo Dandim 0419/Tanjab Hadiri Halal Bihalal Forkopimda dan Tasyakuran di Rumah Dinas Sekda Kabupaten Tanjab Timur Pabungdim 0419/Tanjab Hadiri Rakor dan Sinkronisasi Kegiatan Optimasi Lahan Dana APBN Tahun 2024 Kabupaten Tanjab Timur

Home / Berita Koramil / Koramil Sabak

Selasa, 14 Mei 2019 - 07:32 WIB

Babinsa Ramil 419-01/MS dan Poktan Menjemur Padi Hasil Panen.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Babinsa Koramil 419-01/Muara Sabak Serda Bambang Kuswoyo membantu anggota kelompok tani Sumber Jaya, Bapak Andi Hamis menjemur padi hasil panen di Desa Kota Harapan Kecamatan Muara Sabak Timur Kab. Tanjab Timur, Selasa (14/5/19).

Kegiatan mendampingi petani menjemur padi ini juga merupakan dalam rangka mensukseskan program ketahanan pangan dan pencapaian target Serapan Gabah Nasional di wilayah Koramil 419-01/Muara Sabak.

BACA JUGA  Babinsa Desa Pandan Sejahtera Pantau Pertumbuhan Tanaman Jagung.

Penjemuran padi ini dilakukan agar hasil panen tersebut tidak rusak dan membusuk, sehingga pada saat penggilingan padi nanti dapat menghasilkan beras yang cukup bagus.

“Gabah di jemur agar tidak mudah rusak dan busuk, sehingga pada waktu penggilingan akan mendapat hasil beras yang baik,” kata Serda Bambang Kuswoyo.

BACA JUGA  TNI dan Polri Kawal Prosesi Pemakaman Jenazah Pasien Covid -19.

Lebih lanjut, ia juga mengatakan bahwa selaku pendamping para petani, Babinsa berperan aktif dalam membantu petani, walaupun panen sudah selesai tapi peran serta kami kepada warga sebagai aparat pembina desa masih terus kami lakukan,” ucap Serda Bambang Kuswoyo. (Pendimtjb).

Share :

Baca Juga

BERITA

Dandim 0419/Tanjab Hadiri Pembukaan MTQ Ke-50 Tingkat Kabupaten Tanjab Barat

Berita Koramil

Babinsa Serka Ari Purwanto Hadiri Pembukaan MTQ Desa Persiapan Rimbo Asri.

Berita Koramil

Sebagai Aparat Desa, Babinsa Bantu Warga Perbaiki Rumah.

Berita Koramil

Danramil 01/Muara Sabak Hadiri Giat Penilaian Lomba Camat Berprestasi Tingkat Provinsi Jambi Tahun 2019.

Berita Koramil

Koramil 01/Muara Sabak Bersama Polsek dan Puskesmas Himbau Warga Terkait Pencegahan Virus COVID-19.

Berita Koramil

Babinsa Ramil 04/Nipah Panjang Pantau Perawatan Padi.

Berita Koramil

Babinsa Muara Danau Dampingi Petani Ke Sawah Cek Tanaman Padi.

Berita Koramil

Babinsa Ramil 02/Tungkal Ulu Jalin Komunikasi Sosial Dengan Tokoh Pemuda Rantau Badak.