Danramil 419-03/Tungkal Ilir Turut Andil Dalam Pengamanan Arus Pulang Mudik 2024 Sertu Sugianto Turut Dampingi Warga Menerima BLT di Desa Rantau Badak Lamo Dandim 0419/Tanjab Hadiri Halal Bihalal Forkopimda dan Tasyakuran di Rumah Dinas Sekda Kabupaten Tanjab Timur Pabungdim 0419/Tanjab Hadiri Rakor dan Sinkronisasi Kegiatan Optimasi Lahan Dana APBN Tahun 2024 Kabupaten Tanjab Timur Ziarah dalam Memperingati HUT ke-78 Persit Kartika Chandra Kirana

Home / Berita Koramil / Koramil Nipah Panjang

Kamis, 5 September 2019 - 07:06 WIB

Babinsa Sertu Kushendra Cek Secara Langsung Tanaman Jagung.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Seperti yang diketahui, Kecamatan Nipah Panjang merupakan salah satu kecamatan penghasil jagung, mengingat lahan pertanian yang cukup subur dan pengairan yang cukup, sehingga menghasilkan panen jagung yang cukup melimpah.

Guna mengetahui perkembangan dan pertumbuhan tanaman jagung yang ditanam oleh petani, Babinsa Koramil 419-04/Nipah Panjang Sertu Kushendra melakukan pengecekan dan peninjauan secara langsung tanaman jagung yang ditanam bapak Sulaiman di Desa Simpang Jelita, Kec. Nipah Panjang, Kab. Tanjab Timur, Kamis (05/09/19).

BACA JUGA  Danramil 419-01/Muara Sabak Sosialisasi Penanggulangan Dampak Sismik di Kelurahan Rantau Indah

Selaku Babinsa, Sertu Kushendra disela-sela kegiatan pengecekan tersebut mengatakan, kegiatan ini rutin dilaksanakan untuk merawat dan meningkatkan kualitas hasil panen jagung nantinya.

BACA JUGA  Babinsa Patuhi Protokes Covid-19 Saat Jalin Tali Silaturahmi Dengan Warga Binaan.

“Dengan meningkatnya kualitas hasil panen petani diharapkan dapat pula meningkatkan swasembada pangan di wilayah Nipah Panjang dan tentunya dapat pula meningkatkan kesejahteraan petani sesuai dengan yang diharapkan,” terang Sertu Kushendra. (Pendimtjb).

Share :

Baca Juga

BERITA

Babinsa Dampingi Poktan Menggiling Padi.

BERITA

Pasca Panen, Babinsa Bantu Kelompok Tani Lakukan Perontokan Padi.

Berita Koramil

Babinsa Tanjung Bojo Dampingi Petani Panen Padi.

BERITA

Tekan Terus Penyebaranan Corona, Babinsa Koramil Tungkal Ilir Bersama Warga Aktif Semprotkan Disinfektan.

Berita Koramil

Selaku Bintara Pembina Desa, Serda Sutrianto Lakukan Pengecekan Pertumbuhan Jagung.

Berita Koramil

Babinsa Serda Gopal Hadiri Penutupan MTQ Tingkat Kelurahan Pelabuhan Dagang Ke-VI Tahun 2019.

BERITA

Babinsa Komsos Dengan Warga Desa Binaan.

Berita Koramil

Koramil 01/Muara Sabak Bersama Tim Gabungan Gelar Patroli Yustisi di Kecamatan Mendahara Ulu.