Seleksi Paskibraka Kabupaten Tanjab Timur Tahun 2024 Babinsa Sigap Membantu dalam Penanganan Kebakaran di Kota Tungkal Ilir Danramil 419-03/Tungkal Ilir Turut Andil Dalam Pengamanan Arus Pulang Mudik 2024 Sertu Sugianto Turut Dampingi Warga Menerima BLT di Desa Rantau Badak Lamo Dandim 0419/Tanjab Hadiri Halal Bihalal Forkopimda dan Tasyakuran di Rumah Dinas Sekda Kabupaten Tanjab Timur

Home / Berita Koramil / Koramil Tungkal Ilir

Jumat, 8 Maret 2019 - 09:24 WIB

Koramil 419-03/Tungkal Ilir Melalui Babinsa Bangun Komunikasi Sosial Dengan Segenap Lapisan Masyarakat.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Dalam upaya pembinaan teritorial, Koramil 419-03/Tungkal Ilir melalui Babinsa harus membangun komunikasi sosial (Komsos) dengan segenap lapisan masyarakat yang ada diwilayah tugas dan tanggung jawabnya.

Seperti yang dilakukan oleh Babinsa Suak Samin Serda Yudi Harianto melaksanakan komunikasi sosial dengan masyarakat Desa Suak Samin Kecamatan Pengabuan Kab. Tanjung Jabung Barat. Jum’at (8/3/2019).

BACA JUGA  Babinsa Koptu Teguh : Gulma Sangat Mengganggu Pertumbuhan Tanaman Padi.

Kegiatan yang berlangsung saat warga sedang membersihkan kebunnya tersebut bertujuan untuk menjalin tali silaturahmi sekaligus memperkokoh Kemanunggalan TNI dengan Rakyat.

Menurut Serda Yudi Harianto silaturahmi ini kerap dilakukan baik formal maupun informal dengan semua instansi pemerintahan dan komponen masyarakat yang ada diwilayah.

BACA JUGA  Koptu Roni Memberikan Saran kepada Pedagang Terkait Protokol Kesehatan

Pada kegiatan Komsos tersebut Babinsa menyampaikan kepada warga agar tidak melakukan pembakaran lahan dalam membuka kebun. (Pendimtjb)

Share :

Baca Juga

BERITA

Babinsa Dampingi Warga Menjemur Gabah Padi.

BERITA

Babinsa Bersama Warga Binaan Lakukan Pengecekan Embung

BERITA

Babinsa Patroli Karhutla Di Lahan Perkebunan Warga.

BERITA

Babinsa Bersama Petani Pantau Tanamam Padi Yang Mulai Memasuki Masa Panen.

BERITA

Babinsa Bersama Warga Lakukan Patroli Pencegahan Karhutla

Berita Koramil

Babinsa Ramil 02/Tungkal Ulu Hadiri Acara Pemberhentian dan Pengangkatan Pejabat Kepala Desa Talang Makmur.

BERITA

Berbincang Bersama Warga Binaan, Babinsa : Pererat Tali Silaturahmi.

Berita Koramil

Personel Ramil 04/Nipah Panjang Bersihkan Musholla At-Taqwa Dalam Rangka Hari Juang TNI AD.