Pabungdim 0419/Tanjab Hadiri Rakor dan Sinkronisasi Kegiatan Optimasi Lahan Dana APBN Tahun 2024 Kabupaten Tanjab Timur Ziarah dalam Memperingati HUT ke-78 Persit Kartika Chandra Kirana Danramil Turut Mensupport Gerakan Pangan Murah untuk Masyarakat Kabupaten Tanjab Timur Tahun 2024 Danramil 419-01/Muara Sabak Sosialisasi Penanggulangan Dampak Sismik di Kelurahan Rantau Indah Danramil Dampingi Tim Dirjed Tanaman Pangan dalam Kegiatan Opla dan Pompanisasi Di Muara Sabak

Home / Berita Koramil / Koramil Tungkal Ilir

Minggu, 21 Juni 2020 - 15:33 WIB

Setiap Babinsa di Masing-masing Wilayah Koramilnya Meningkatkan Patroli dan Sosialisasi dalam Mencegah Terjadinya Karhutla tidak Terkecuali Babinsa Ramil 03/Tungkal Ilir

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Babinsa Desa Teluk Sialang Koramil 419-03/Tungkal Ilir Serma Edi Sopian terus meningkatkan patroli dan sosialisasi kepada masyarakat untuk mencegah kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) di binaannya, Minggu (21/6/2020).

Patroli di kawasan – kawasan lahan gambut rawan kebakaran hutan itu dipimpin oleh Serma Edi Sopian bersama Kmpa Desa Teluk Sialang

BACA JUGA  Babinsa Ramil 419-04/Nipah Panjang Monitoring Pertumbuhan Jagung Petani

Serma Edi Sopian mengatakan, patroli di lakukan untuk mencegah segala kemungkinan terjadi nya bencana Karhurla diDesa Teluk Sialang

BACA JUGA  Babinsa Serda Suparjo Bersama-Sama Petani Menanam Padi Jenis Ciherang.

“Selain patroli di wilayah rawan kebakaran, kita juga melakukan sosialisasi kepada masyarakat setempat agar tidak membakar lahan Karena peran masayarakat sangat penting dalam menjaga dan mencegah terjadinya kebakaran,” ucapnya. (Pendimtjb)

Share :

Baca Juga

BERITA

Babinsa Komsos Dengan Warga Binaan

BERITA

Babinsa Sosialisasi Karhutla Kepada Masyarakat.

Berita Koramil

Babinsa Serda Aminullah Bantu Petani Jagung Dalam Proses Penanaman.

Berita Koramil

Babinsa Sri Agung Dampingi Pak Haryono Pupuk Tanaman Padi Berumur 25 Hari.

Berita Koramil

Babinsa Serda Janopli Hadiri Rapat Dalam Rangka Membahas Permohonan Bantuan Tata Air Mikro Kelompok Tani Karya Bakti.

Berita Koramil

Komsos Bersama BKTM dan Perangkat Desa oleh Babinsa Koramil 419-04/Nipah Panjang dalam Menghadapi Kondisi New Normal

Berita Koramil

Serka Maulana Pimpin Gotong Royong Penimbunan Badan Jalan Yang Berlubang.

Berita Koramil

Babinsa Ramil 04/NP Terus Lakukan Pendampingan Terhadap Petani Jagung.