BatiOps Penghubung Kodim 0419/Tanjab Pastikan Transparansi Dalam Pemilihan Paskibraka Kabupaten Tanjab Timur Tahun 2024 Danramil 419-03/Tungkal Ilir Turut Andil Dalam Pengamanan Arus Pulang Mudik 2024 Sertu Sugianto Turut Dampingi Warga Menerima BLT di Desa Rantau Badak Lamo Dandim 0419/Tanjab Hadiri Halal Bihalal Forkopimda dan Tasyakuran di Rumah Dinas Sekda Kabupaten Tanjab Timur Pabungdim 0419/Tanjab Hadiri Rakor dan Sinkronisasi Kegiatan Optimasi Lahan Dana APBN Tahun 2024 Kabupaten Tanjab Timur

Home / BERITA / Berita Koramil

Minggu, 18 September 2022 - 10:49 WIB

Babinsa Bantu Pelaksanaan Panen Padi

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com -Babinsa Koramil 419-03/Tungkal Ilir Peltu Eko P Yusuf membantu warga binaan panen tanaman padi di Kel. Senyerang Kec. Senyerang Kab.Tanjab Barat, Minggu (18/9/22)

Wujud dukungan TNI khususnya prajurit kewilayahan yaitu Babinsa dalam mendukung ketahanan pangan, dengan Semangat ikut serta terjun langsung ke sawah bantu para petani desa binaannya saat memanen padi, inilah yang dilakukan oleh Babinsa kepada para petani warga desa binaannya.

BACA JUGA  Babinsa Ramil Nipah Panjang Dampingi Petani Ke Sawah.

Dengan penuh rasa semangat, Peltu Eko P Yusuf juga menumbuhkan semangat tinggi terhadap para petani dalam melakukan panen padi, bukan hanya saat panen padi saja tetapi juga di saat penyemaian bibit padi, pengolahan lahan sawah, perawatan sampai panen padi. Seperti saat ini yang sedang melaksanakan panen padi, sebagai wujud rasa kepedulian terhadap para petani.

BACA JUGA  Babinsa Nipah Panjang Cek Pertumbuhan Padi.

“Kebersamaan di sawah kiranya dapat menciptakan rasa kedekatan dan rasa kekeluargaan kami dengan warga setempat” pungkas Peltu Eko P Yusuf. (Pentjb)

Share :

Baca Juga

BERITA

Babinsa Hadiri Pembukaan Turnamen Bola Voli.

Artikel

Berkah dan Kebangsaan: Haul Syeikh Muhammad Ali Bin Syeikh Abdul Wahab dan Peringatan Isra Mi’raj 1445 H Dihadiri oleh Tokoh Nasional Habib Luthfi Bin Yahya

Berita Koramil

Komunikasi Sosial Merupakan Salah Satu Metode Pembinaan Teritorial Bagi Babinsa Kodim 0419/Tanjab.

BERITA

Babinsa Bantu Penanaman Bibit Padi

BERITA

Babinsa Laksanakan Pendampingan Penyaluran BLT di Desa Binaan.

BERITA

Hari Juang TNI AD Ke-77, Kodim 0419/Tanjab Beri Santunan Kepada Anak Yatim dan Khitanan Massal.

BERITA

Beri Santunan Anak Yatim, Babinsa Ajak Doa Bersama

BERITA

Serma Edi Sofian Dampingi Petani Mengecek Bibit Padi.