Babinsa Pantau Kondisi Sungai Penggabuan di Tungkal Ilir Danramil Tungkal Ilir Hadiri Gebyar Mini Lokakarya Penanganan Stunting di Kecamatan Betara Babinsa Koramil 419-06/Rantau Rasau Lakukan Patroli Pencegahan Karhutla di Desa Trimulya Danramil 419-02/Tungkal Ulu Dukung Penuh Peresmian Aula Pondok Pesantren Nurul Hikam Dandim 0419/Tanjab Berkomitmen Dukung Program Strategis Pemerintah

Home / Berita Koramil / Koramil Nipah Panjang

Senin, 29 Juni 2020 - 22:06 WIB

Babinsa Bercocok Tanam Bersama Kelompok Tani.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Serka M. Agus bersama anggota kelompok tani bersama turun ke areal persawahan di kelurahan Bandar Jaya Kec.Rantau rasau.Senin (29/6)

Dalam bercocok tanam ini,babinsa mengadakan penanaman bibit padi yang dikelelola oleh kelompok tani Unggul yang diketuai Sdr.Sada diareal luas 2 Ha,dilahan milik Aldi dengan jenis bibit padi Impara yang merupakan bagian dari Program Upsus Pajale (Ketahanan Pangan)

BACA JUGA  Personil Koramil 419-02/Tungkal Ulu Sosialisasikan Salam Pancasila.

Dengan adanya kegiatan pendampingan oleh babinsa,Danramil Nipah Panjang merespon dengan memberikan arahan agar dalam kegiatan ini tetap dilanjutkan agar para kelompok tani lebih bersemangat dengan kehadiran babinsa ditengah-tengah mereka.. (Pendimtjb)

Share :

Baca Juga

Berita Koramil

Babinsa Ramil 03/Tungkal Ilir Hadiri Acara MTQ Tingkat Desa.

Berita Koramil

Babinsa Serda Daryun Bersinergi Dengan BKTM Serta Warga Binaan Bergotong Royong Membangun dan Mendirikan Pos Kamling.

Berita Koramil

Basmi Hama, Babinsa Semprot Padi Petani.

BERITA

Antisipasi Karhutla Sedini Mungkin, Babinsa Lakukan Pengecekan Embung.

Berita Koramil

Terus Jalin Sinergitas Cegah Covid-19, Babinsa Suka Damai Komsos Dengan Perangkat Desa.

BERITA

Babinsa Ajak Warga Ciptakan Suasana Kondusif Saat Ramadhan

BERITA

Babinsa Seberang Kota Lakukan Patroli Karhutla.

Artikel

Babinsa Kodim 0419/Tanjab Cepat Tanggap Bantu Pemadaman Kebakaran di Dusun Mudo