Dandim 0419/Tanjab Hadiri Halal Bihalal Forkopimda dan Tasyakuran di Rumah Dinas Sekda Kabupaten Tanjab Timur Pabungdim 0419/Tanjab Hadiri Rakor dan Sinkronisasi Kegiatan Optimasi Lahan Dana APBN Tahun 2024 Kabupaten Tanjab Timur Ziarah dalam Memperingati HUT ke-78 Persit Kartika Chandra Kirana Danramil Turut Mensupport Gerakan Pangan Murah untuk Masyarakat Kabupaten Tanjab Timur Tahun 2024 Danramil 419-01/Muara Sabak Sosialisasi Penanggulangan Dampak Sismik di Kelurahan Rantau Indah

Home / BERITA / Berita Koramil / Koramil Tungkal Ilir

Senin, 28 Februari 2022 - 14:11 WIB

Babinsa Lakukan Pemantauan Protkes Penumpang Kapal Di Pelabuhan.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Babinsa Koramil 419-03/Tungkal Ilir Serda Erwin Bersama satuan tugas covid-19 lakukan pemantauan protokol kesehatan penumpang Kapal Satria Pratama tujuan batam – kuala tungkal di pintu masuk Pos pemantauan Covid-19 Pelabuhan Roro Jalan Erson, Desa Tungkal 1, Kecamatan Tungkal ilir, Kab Tanjab,Senin (28/2/22).

BACA JUGA  Bersama Rakyat, Babinsa Goro Bersihkan Bahu Jalan.

Selain melakukan pemeriksaan kepada penumpang kita juga memeriksa logistik guna mencegah keluar masuknya barang-barang terlarang.

“Hari ini kita melaksanakan kegiatan pencegahan Covid-19 atau Virus Corona yang masuk lewat Kapal Laut penumpang dari arah Batam,” Ujar Babinsa

BACA JUGA  Dandim 0419/Tanjab Menghadiri Kegiatan Rapat Paripurna Istimewa dalam rangka HUT Kabupaten Tanjab Timur Ke 24.

Kita juga menghimbau kepada penumpang untuk selalu menerapkan protokol kesehatan dalam beraktivitas dan mengingatkan penumpang untuk mensosialisasikan dan mensukseskan vaksinasi. (Pentjb)

Share :

Baca Juga

BERITA

Peringati Hari Ulang Tahun RI, Koramil Muara Sabak Salurkan Bansos Beras Ke Masyarakat Kurang Mampu.

Berita Koramil

Babinsa Nipah Panjang 2 Melakukan Pendampingan Untuk Membantu Petani.

BERITA

Dukung Tugas Personil, Kodim 0419/Tanjab Lakukan Pengecekan Dan Pemeriksaan Kendaraan Dinas.

BERITA

Jelang Pilkada Serentak TA. 2020 Kab. Tanjab Timur, di Masa Pandemi TNI-Polri dan Aparat Tanjab Timur Gelar Upacara Pernyataan Sikap untuk Pilkada Damai dan Pilkada Sehat

Berita Koramil

Babinsa Muara Sabak Terus Tunjukkan Pengabdiannya Kepada Masyarakat.

Berita Koramil

Babinsa Betara Kanan Hadiri Acara Pembukaan Musabaqoh Tilawatil Qur’an (MTQ) Tingkat Desa.

Artikel

Dandim 0419/Tanjab Bersama Bupati Tanjab Barat memberikan bansos pada masyarakat yang terdampak banjir

BERITA

Babinsa Dan Warga Binaan Lakukan Pengecekan Tanaman Jagung.