Kodim 0419/Tanjab Gelar Pembinaan Media Teritorial Bersama Pusterad dan Insan Pers Kodim 0419/Tanjab Hadiri Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-96 di Tanjab Timur Kodim 0419/Tanjab Berpartisipasi dalam Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-96 di Tanjab Barat Kodim 0419/Tanjab Luncurkan Program Dapur Masuk Sekolah di SD Negeri 092/X Kampung Laut Babinsa 419-07/Merlung Gelar Komsos Pererat Silaturahmi dengan Warga

Home / Berita Koramil / Koramil Tungkal Ilir

Kamis, 21 Maret 2019 - 08:07 WIB

Babinsa Mekar Tanjung Hadiri Acara Serah Terima Jabatan Kepala Desa.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Babinsa Koramil 419-03/Tungkal Ilir Kopda Agus Mawardi mengikuti acara serah terima jabatan Kepala Desa Mekar Tanjung bertempat di Aula Kantor Desa Mekar Tanjung Kecamatan Bram Itam Kab. Ganjab Barat. Rabu (20/3/2019).

Jabagan Kepala Desa Mekar Tanjung diserahkan dari Samsul Khair kepada Pjs Kepala Desa, Muhammad Haris, SH.

Dalam acara sertijab tersebut, Pjs Kepala Desa Mekar Tanjung Muhammad Haris SH. menyampaikan ucapan terima kasih atas sumbangsih untuk kemajuan Desa Mekar Tanjung yang di emban oleh Bapak Samsul Khair selama periode Tahun 2013 sampai dengan 2019 sehingga banyak kemajuan di Desa Mekar Tanjung yang bisa di rasakan oleh masyarakat.

BACA JUGA  Babinsa Koramil 419-02/Tungkal Ulu Bangkitkan Semangat Gotong Royong Bersama Masyarakat.

Pada kesempatan itu juga Pjs Kepala Desa Mukammad Haris, SH mengajak Bapak Samsul Khair untuk ikut berpartisipasi dan turut serta dalam membangun Desa Mekar Tanjung agar lebih maju, walaupun sudah tidak menjabat lagi.

BACA JUGA  Komsos Babinsa Dan Warga Binaan.

Turut hadir dalam acara serah terima jabatan ini antara lain Sekcam Bram Itam Musa Ritonga, S.Pd, Bhabinkamtibmas Bripka Andi Roni, Pendamping Desa Azra Lepis, ST, Ketua BPD Desa Kemuning Isnaini, S.Pd.I, Seluruh RT dan Kadus, tokoh masyrakat, tokoh adat, pemuda dan Ibu2 PKK Desa Mekar Tanjung. (Pendimtjb)

Share :

Baca Juga

Artikel

Danramil Turut Serta Dalam Sosialisasi Pengawasan Aliran Kepercayaan dan Keagamaan Masyarakat Desa Pandan Makmur

BERITA

Wujudkan Lingkungan Sehat, Personil Koramil 419-01/Muara Sabak Lakukan Pembersihan Pangkalan.

BERITA

Sinergitas antara Babinsa Koramil 419-01Muara Sabak, BKTM dan Kades di Setiap Kegiatan di Desa Tidak Terkecuali Penyaluran BLT-DD Tahap 2 ini

Berita Koramil

Babinsa Serda Mujais Afarius Dampingi Bupati Tanjab Timur Pengecekan Ke SMPN 21 Tanjab Timur.

Berita Koramil

Pantau Titik Rawan Karhutla Tim Personel Gabungan Karhutla Desa Sungai Gebar Laksanakan Patroli

Berita Koramil

Babinsa Serda Ambri Lakukan Pengecekan Rutin Alsintan Kodim Tanjab.

Berita Koramil

Terus Jalin Kebersamaan, Babinsa Rangkul Warga Binaan Dengan Metode Komsos.

BERITA

Perkuat silahturahmi, Babinsa komsos dengan perangkat desa