Danramil 419-03/Tungkal Ilir Turut Andil Dalam Pengamanan Arus Pulang Mudik 2024 Sertu Sugianto Turut Dampingi Warga Menerima BLT di Desa Rantau Badak Lamo Dandim 0419/Tanjab Hadiri Halal Bihalal Forkopimda dan Tasyakuran di Rumah Dinas Sekda Kabupaten Tanjab Timur Pabungdim 0419/Tanjab Hadiri Rakor dan Sinkronisasi Kegiatan Optimasi Lahan Dana APBN Tahun 2024 Kabupaten Tanjab Timur Ziarah dalam Memperingati HUT ke-78 Persit Kartika Chandra Kirana

Home / BERITA / Kegiatan Dandim / Koramil Nipah Panjang

Rabu, 7 April 2021 - 18:46 WIB

Dandim 0419/Tanjab Hadiri Peresmian Kantor Polsek Tebing Tinggi

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Dandim 0419/Tanjab, Letkol Inf Erwan Susanto bersama Danrem dan Kapolda Jambi menghadiri kegiatan peresmian kantor Polsek Tebing Tinggi, Kenduri Adat dan Program Gaspol & Louching Aplikasi Membumi Tanjung Jabung Barat,Selasa (7/4) bertempat di Aula PT LPPPI Kecamatan Tebing Tinggi.

Rmbongan Kapolda dan Danrem tiba di
Aula LPPPI Tebing Tinggi pada pukul
11.00 wib dan dilanjutkan acara Zoom
Meeting Program Gaspol (Gerakan
Antisipasi Karhutlah) secara serentak
yang diikuti peserta dari 134 Desa/Kelurahan Se-Kab.TanjungJabung Barat.

Kegiatan Zoom Meeting tersebut dibuka
oleh Kapolres Tanjung Jabung Barat
AKBP Guntur Saputro S.IP.

BACA JUGA  Makin Akrab Bersama Masyarakat. Babinsa Koramil 419-04/Nipah panjang Laksanakan Kegiatan Komsos

Kapolres Mengucapkan selamat datang
dan berterimakasih atas kehadiran Bapak Kapolda, Danrem dan segenap Forkopinda Tanjung Jabung barat yang
turut serta ikut mendukung kelancaran
program Gaspol dan louching serentak
tersebut.

Semoga dengan dengan adanya
Kegiatan pemamfaatan medote pupuk
Kompos ini dapat mengantisipasi terjadinya kejadian kebakaran Hutan
dan Lahan,” ucap Kapolres.

Adapun rangkaian acara yakni Peresmian Kantor Polsek Tebing Tinggi secara virtual, Syukuran Kenduri Adat yang dilaksanakn oleh para pemangku adat Kec.Tebing Tinggi, Pemberian Penghargaan kepada Tokoh Masyarakat, Tokoh Adat, Tokoh Agama Kec.Tebing Tinggi oleh Kapolda Jambi, Danrem, Kepala BPBD Jambi beserta Forkopinda Tanjab dilanjutkan foto bersama.

BACA JUGA  Personel Koramil 04 Nipah panjang - Polsek Sadu dan Manggala Agni Bersinergi Cegah Karhutla

Memperkenalkan program “POLISI
MEMBUMI “Polres Tanjung Jabung
Barat lewat aplikasi yang dapat di ikuti masyarakat secara umum oleh Kapolres tanjab barat

Kapolda Jambi, Irjen A. Rahmad Wibowo
S.l.K.dalam sambutannya mengucapkan
ribuan terimakasih atas terselenggaranya kegaitan louching secara serentak khususnya kepada Bupati Tanjabbar, Dandim dan Kapolres Tanjab dapat menyiapkan segala sesuatunya dengan baik. (Ayj/Pentjb)

Share :

Baca Juga

BERITA

Babinsa Lakukan Pendampingan Kepada Petani Di Desa

BERITA

Babinsa Koramil 03/Tungkal Ilir Lakukan Pengecekan Penumpang Kapal.

BERITA

Wujud Ketahanan Pangan, Babinsa Bantu Panen Padi Di Wilayah Binaan.

BERITA

Peduli Wilayah Binaan, Babinsa Bantu Petani Menjemur Padi

Berita Koramil

Peltu Sinurat Wakili Danramil 04, Hadiri Rapat Publik Daftar Pemilih Sementara

Berita Koramil

Tanaman Jagung Yang Berumur 3 Minggu di Cek Oleh Babinsa Kopda Noviandi.

BERITA

Babinsa bersama Satgas Lakukan Pemantauan dan Pengecekan Penumpang Kapal

BERITA

Berikan Rasa Aman dan Nyaman, Anggota Kodim 0419/Tanjab Bersama Satgas Melaksanakan Pos Pam Mudik Lebaran.