Kodim 0419/Tanjab Gelar Penyuluhan Hukum oleh Korem 042/Gapu Danramil 419-06/Rantau Rasau Hadiri Farmer Field Day di Desa Marga Mulya Prajurit Kodim 0419/Tanjab Meriahkan Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H di Masjid As-Syarif Babinsa Rantau Makmur Laksanakan Komsos dengan Masyarakat, Ingatkan Bahaya Kebakaran Hutan dan Lahan Babinsa Koramil 419-07/Merlung Dampingi Penyaluran BLT untuk 19 Keluarga Desa Pinang Gading

Home / Berita Koramil / Koramil Sabak

Kamis, 31 Januari 2019 - 09:41 WIB

Danramil Sabak Pimpin Rapat Koordinasi Demi Tingkatkan Kinerja Anggota.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Guna meningkatkan kinerja anggotanya, Komandan Koramil 419-01/Muara Sabak Kapten Inf Suharwo pimpin rapat koordinasi yang diikuti seluruh anggota Koramil bertempat di ruang data Makoramil 01/Muara Sabak, Kamis (31/1/2019).

Rapat koordinasi dilakukan sebagai evaluasi program kerja yang telah dan akan dilaksanakan oleh Babinsa.

BACA JUGA  Mempererat Tali silaturahmi terhadap Aparatur Desa dan Masyarakat Babinsa Koramil 419/Tungkal Ulu Melaksanakan Komsos

Dalam arahannya, Danramil menekankan agar anggota Ramil 01/Muara Sabak membuat laporan pertanggungjawaban Dukops sesuai dengan petunjuk Komando Atas.

Lebih lanjut, Danramil juga menginstruksikan para Babinsa untuk memperkuat Jaring Teritorial dan Mitra Babinsa serta menguasai Geodemokomsos yang ada di desa binaan masing masing.

Selain itu, Danramil juga melakukan pengecekan kelengkapan personel pemegang kendaraan Dinas Roda 2.

BACA JUGA  Eratkan Silahturahmi, Babinsa dan Bhabinkamtibmas komsos dengan warga di Warung kopi.

Danramil berharap “melalui evaluasi ini akan diketahui segala hal yang berkaitan dengan pelaksanaan suatu kegiatan dan hal hal yang perlu segera diperbaiki, sehingga hasil evaluasi ini dapat dijadikan pedoman dalam pelaksanaan kegiatan kedepan.” Pungkas Danramil. (Pendimtjb).

Share :

Baca Juga

BERITA

Babinsa Dampingi Warga Binaan Meninjau Tanaman Padi

BERITA

Danramil 419-01/Muara Sabak Ikuti Apel Gelar Pasukan Ops Ketupat 2022

BERITA

Babinsa Mendampingi Petani Lakukan Penanaman Padi

Berita Koramil

Babinsa Sertu Muhammad Membantu Petani Memasang Jaring Penghalang Hama Burung.

BERITA

Babinsa Silaturahmi Dengan Warga Binaan.

BERITA

Danramil 419-02/Tungkal Ulu hadiri Mini Lokakarya Percepatan Penurunan Stunting.

Berita Koramil

Danramil 419-02/Tungkal Ulu Berikan Jam Komandan Kepada Anggotanya.

Berita Koramil

Cegah Karhutla, Babinsa Ramil 02/TU Tingkatkan Patroli dan Sosialisasi.