Dandim 0419/Tanjab Berikan Jam Komandan dan Tekankan Pentingnya Menyatu dengan Rakyat Kodim 0419/Tanjab Gelar Program “Dapur Masuk Sekolah” di SDN 33/X Desa Lagan Ulu Babinsa Serda M. Yusuf Ingatkan Warga Jaga Kebersihan Lingkungan di Desa Labuhan Pering Babinsa Jadi Irup dan Berikan Wasbang di SD MI Nurusa’adah Desa Teluk Sialang Babinsa Sertu Yudi Harianto Hadiri Peresmian PUSTU Baru di Desa Siau Dalam

Home / BERITA / KEGIATAN KODIM 0419

Rabu, 20 September 2023 - 19:08 WIB

Forkopimda Tanjab Timur Turut Sukseskan TMMD Ke-118 Tahun 2023.

Kuala Tungkal, Kodimtanjab.com – Pemerintah Daerah Kabupaten Tanjung Jabung Timur mendukung penuh pelaksanaan TMMD Ke -118 Tahun 2023 Kodim 0419/Tanjab.

Hal ini disampaikan langsung oleh  Bupati Kabupaten Tanjab Timur H. Romi Haryanto SE pada saat pembukaan TMMD Ke-118 Kodim 0419/Tanjab di Lapangan PTPN Unit Lagan Desa Lagan Tengah Kec. Geragai Kab. Tanjab Timur. (20/9/23)

Pada kesempatan yang baik ini atas nama pribadi, Pemda dan masyarakat Kab. Tanjab Timur mengucapkan selamat datang di Bumi sepucuk nipah serumpun nibung merupakan suatu kehormatan bagi seluruh masyarakat tentunya dengan harapan dapat mempererat dan memperkuat tali silaturahmi antara kita pemerintah dan masyarakat Kab. Tanjab Timur
Salah satu permaslahan yang di warisi sejak awal terbentuknya Kabupaten ini adalah sangat terbatas nya sarana transportasi jalan, jembatan, listrik, air bersih dan insfrastruktur dasar lainya yang berdampak pada terhambatnya pertumbuhan ekonomi masyarakat. Kegiatan TMMD ke 118 Kodim 0419/Tanjab di Kab. Tanjab Timur dilaksanakan secara terpadu bersama dengan lintas sektor, masyarakat, perusahaan swasta dan para pihak terkait dengan rencana program kegiatan fisik, tambahan kegiatan fisik, non fisik, serta penyuluhan penyuluhan dari dinas terkait.

Share :

Baca Juga

BERITA

Babinsa Bantu Warga Lakukan Penjemuran Gabah Padi.

BERITA

Babinsa Dampingi Petani Desa Lakukan Peninjauan Tanaman Jagung

Artikel

Sertu Hendra Rismanto Monitoring Warga Binaan Melalui Komsos

BERITA

Dampingi Penjemuran Padi Milik Warga Binaan.

BERITA

PASKA PENANGKAPAN PULUHAN KELOMPOK SMB, PANGDAM II/SWJ KUNJUNGI JAMBI.

BERITA

Pasca panen, Babinsa koramil 01/ Muara Sabak dampingi petani menjemur padi.

BERITA

Dandim dan Kapolres Turun Amankan Pembagian Zakat Fitrah di Kuala Tungkal Demi Cegah Ricuh dan Kerumunan.

Artikel

BatiOps Penghubung Kodim 0419/Tanjab Pimpin Pentutupan Pemberian Materi Di Pondok Pesantren Jari Nabi