Dandim 0419/Tanjab Berikan Jam Komandan dan Tekankan Pentingnya Menyatu dengan Rakyat Kodim 0419/Tanjab Gelar Program “Dapur Masuk Sekolah” di SDN 33/X Desa Lagan Ulu Babinsa Serda M. Yusuf Ingatkan Warga Jaga Kebersihan Lingkungan di Desa Labuhan Pering Babinsa Jadi Irup dan Berikan Wasbang di SD MI Nurusa’adah Desa Teluk Sialang Babinsa Sertu Yudi Harianto Hadiri Peresmian PUSTU Baru di Desa Siau Dalam

Home / BERITA / Berita Koramil / Koramil Tungkal Ilir

Minggu, 21 November 2021 - 13:49 WIB

Manfaatkan Warung, Babinsa Koramil 03/Tungkal Ilir Komsos Dengan Warga Binaan.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Babinsa Koramil 419-03/Tungkal Ilir Melaksanakan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama warga binaannya dalam rangka meningkatkan silahturahmi dan mengetahui perkembangan wilayah, Komsos dilaksanakan di salah satu warung warga binaan di Kel.Sriwijaya Kec.Tungkal ilir, Kab. Tanjab Barat, Minggu (21/11/21).

BACA JUGA  Dandim 0419/Tanjab Hadiri Rapat Paripurna HUT Ke-57 Kabupaten Tanjung Jabung Barat

Babinsa mengungkapkan, jika kegiatan Komsos tersebut bertujuan meningkatkan keamanan dan silaturahmi dengan warga binaannya. Sekaligus melihat kondisi masyarakat pada saat Covid-19

“Melalui kegiatan Komsos ini akan terjalin silaturahmi yang baik dengan warga dan akan tercipta suasana aman dan nyaman,”ujarnya

BACA JUGA  Babinsa Gelar Patroli Karhutla Bersama Warga Desa

Masih Kata Babinsa, dengan Komsos pihaknya juga dapat mengetahui perkembangan situasi di wilayah desa binaan dan dapat melakukan upaya pencegahan sedini mungkin, apabila ada hal-hal yang mengarah pada penyebaran virus Covid-19. (Pentjb)

Share :

Baca Juga

Berita Koramil

Babinsa Patroli Sekaligus Sosialisasi Tentang Bahaya Membakar Hutan dan Lahan.

BERITA

Upaya Cegah Penyebaran Covid-19, Babinsa Lakukan Pengecekan Terhadap Penumpang Kapal

BERITA

Kodim 0419/Tanjab Melaksanakan Kegiatan Baktikes Donor darah dan pelayanan kesehatan dalam rangka HUT TNI ke-78 tahun 2023.

BERITA

TNI – Polri di Betara Gelar Patroli Masa Tenang Pilkada.

BERITA

Babinsa Laksanakan Komsos Di Desa Binaannya.

Berita Koramil

Petani Sangat Terbantu Dengan Adanya Pendampingan Dari Babinsa Koramil 419-01/Muara Sabak.

Berita Koramil

Babinsa 04/NP dan Poktan Monitoring Pertumbuhan Padi.

BERITA

Komsos, Babinsa Ajak Warga Untuk Jaga Kesatuan Dan Persatuan.