Danramil 419-03/Tungkal Ilir Turut Andil Dalam Pengamanan Arus Pulang Mudik 2024 Sertu Sugianto Turut Dampingi Warga Menerima BLT di Desa Rantau Badak Lamo Dandim 0419/Tanjab Hadiri Halal Bihalal Forkopimda dan Tasyakuran di Rumah Dinas Sekda Kabupaten Tanjab Timur Pabungdim 0419/Tanjab Hadiri Rakor dan Sinkronisasi Kegiatan Optimasi Lahan Dana APBN Tahun 2024 Kabupaten Tanjab Timur Ziarah dalam Memperingati HUT ke-78 Persit Kartika Chandra Kirana

Home / Berita Koramil / Koramil Tungkal Ulu

Selasa, 2 Juni 2020 - 22:27 WIB

Personel Koramil 419-02/TU Masih Dapat Membagi Waktu Lakukan Pendampingan Terhadap Petani Binaan.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com –  Dalam mendukung dan mewujudkan cita-cita pemerintah yaitu Suasembada pangan dan disela-sela kesibukan kegiatan Koramil  419-02/TU masih dapat membagi waktu yaitu melakukan pendampingan terhadap petani binaan Koramil 419-02/TU mulai dari tahap proses pengolahan lahan, penanaman hingga panen.

Mewujudkan cita-cita Suasembada pangan secara khusus Beras tidaklah gampang perlu perhatian serius dan khusus sehingga dianggap perlu oleh Danramil 419-02/TU  Kapten Inf Zulkarnain, SH untuk memberikan perhatian lebih terhadap pendampingan Babinsa setempat oleh karena itu Danramil 419-02 Memerintahkan kepada Babinsa jajaranya bagi desa binaan yang memiliki lahan persawahan ataupun sawah tadah hujan agar melakukan pendampingan sesering mungkin dan melaporkan permasalahan yang dihadapi oleh petani-petani binaan kita “tegas Danramil 419-02/TU”.

BACA JUGA  Babinsa Dan Warga Binaan Lakukan Patroli Karhutla.

Dalam hal ini Babinsa Koramil 419-02/TU Desa Tanjung Bojo Kec.Batang Asam Serka M Olis melaksanakan pendampingan pembersihan lahan bersama petani sawah tadah hujan dalam rangka Upsus Pajale.

Guna menindak lanjuti perintah Danramil 419-02/TU Kapten Inf Zulkarnain, SH Babinsa Koramil 419-02/TU Desa Tanjung Bojo Kec.Batang Asam Serka M Olis melaksanakan pendampingan pembersihan lahan bersama petani sawah tadah hujan dalam rangka Upsus Pajale.

Menurut babinsa diadakan kegiatan ini adalah suatu tindakan memberikan semangat dan moril yang tinggi terhadap petani bahwa mereka tidak sendiri untuk mewujudkan cita-cita pemerintah melainkan bersama Pemerintah dan TNI dan yang tidak kalah penting nya agar kami para Babinsa mengetahui permasalahan dan kendala yang dihadapai para petani kita dilapangan “tegas Babinsa”.

BACA JUGA  Metode Wawasan Kebangsaan Yang Diberi Oleh Babinsa Ramil 01/Muara Sabak Dengan Pelatihan PBB Bagi Pelajar.

Pada kesempatan ini Babinsa Koramil 419-02/TU Desa Tanjung Bojo Serka M Olis melakukan pendampingan pembersihan lahan terhadap kelompok tani “Usaha Baru” yang berlokasi di Sawah Tadah Hujan yang luas nya kurang lebih 60 Ha namun pendampingan saat ini dilakukan oleh Bapak Asbul dengan luas lahan 0,5 Ha.

Disela-sela istirahat sejenak bapak Asbul sempat menyampaikan kepada babinsa bahwa sangat bersyukur dan berterimakasih atas perhatian yang diberikan kepada kami para petani khusnya kepada saya sehingga kami merasa tidak sendiri dan kami lebih bersemangat atas dukungan moril dan tenaga yang diberikan kepada kami “tegas Asbul” (2/6/20) (Pendimtjb)

Share :

Baca Juga

Berita Koramil

Selaku Babinsa Desa Karya Bakti, Dampingi Petani Menanam Benih Jagung Jenis Bisi-2.

Berita Koramil

Babinsa Serda Masril Jalin Silaturahmi Dengan Tokoh Agama.

Berita Koramil

Babinsa 04/NP Rutin Cek Pertumbuhan Jagung.

BERITA

Babinsa Dampingi Petani Laksanakan Penyemprotan Hama Padi

BERITA

Babinsa Rutin Patroli Karhutla Bersama Warga.

Berita Koramil

Danramil Nipah Panjang Lakukan Pengecekan Kondisi Jalan Rusak Antara Kelurahan Sungai Lokan dan Desa Sungai Jambat Kec. Sadu.

Berita Koramil

Tentara Ikut Turun Langsung Ke Lahan Sawah Bantu Poktan Pantau Perkembangan Tanaman Jagung.

BERITA

Babinsa tinjau rumah warga binaan yang tertimpa musibah kebakaran