Pabungdim 0419/Tanjab Hadiri Rakor dan Sinkronisasi Kegiatan Optimasi Lahan Dana APBN Tahun 2024 Kabupaten Tanjab Timur Ziarah dalam Memperingati HUT ke-78 Persit Kartika Chandra Kirana Danramil Turut Mensupport Gerakan Pangan Murah untuk Masyarakat Kabupaten Tanjab Timur Tahun 2024 Danramil 419-01/Muara Sabak Sosialisasi Penanggulangan Dampak Sismik di Kelurahan Rantau Indah Danramil Dampingi Tim Dirjed Tanaman Pangan dalam Kegiatan Opla dan Pompanisasi Di Muara Sabak

Home / Berita Koramil / Koramil Nipah Panjang

Jumat, 23 Oktober 2020 - 21:24 WIB

Sertu Ismed Siagian Bersama BKTM Pimpin Patroli Cegah Karhutla di Desa Rantau Rasau

Berbak, kodimtanjab.com – Babinsa Koramil 419-04/ Nipah Panjang Sertu Ismed Siagian bersama Babinkambtibmas, Manggala Agni dan MPA melaksanakan Patroli Karhutlah terpadu di Desa Rantau Rasau Desa Kec. Berbak Kab. Tanjab timur.

Tujuan Patroli tersebut untuk melaksanakan pemantauan dan mencegah kebakaran sekecil apapun, dan selama pelaksanaan patroli belum di temukan titik api yang dapat mengakibatkan kebakaran hutan dan lahan. Jum’at (23/10/2020)

BACA JUGA  Mempererat Tali silaturahmi terhadap Aparatur Desa dan Masyarakat Babinsa Koramil 419/Tungkal Ulu Melaksanakan Komsos

Dalam kegiatan tersebut, Babinsa juga menghimbau kepada masyarakat agar selalu waspada terhadap bencana kebakaran, jangan sampai membuka lahan dengan cara membakar yang bisa merugikan lingkungan dan masyarakat setempat terlebih di wilayahnya.

BACA JUGA  Babinsa Dampingi Kelompok Tani Meninjau Padi

Dan juga menghimbau kepada masyarakat untuk meningkatkan kepedulian terhadap bahayanya kebakaran hutan dan lahan yang akan merugikan diri sendiri bahkan masyarakat pada umumya. (Pendimtjb)

Share :

Baca Juga

Berita Koramil

Babinsa Desa Koto Kandis Hadiri Musrenbangdes Tahun 2020.

Berita Koramil

Babinsa Ramil 03/TI Menghimbau Warga Untuk Mewaspadai Bahaya Membakar Hutan dan Lahan.

BERITA

Pendampingan Penerimaan Sembako Subsidi Murah dari DISKOPPERINDAG oleh Pelda Muhadi Sebagai Babinsa Koramil 419-02/Tungkal Ulu

BERITA

Babinsa Bantu Kelompok Tani Di Desa Binaan Panen Padi

Berita Koramil

Babinsa Ramil 419-01/Muara Sabak Bantu Petani Menjemur Padi Yang Baru Dipanen.

BERITA

Koramil 419-01/Muara Sabak bersama Polsek Geragai Mensukseskan Swasembada Pangan pada saat Pandemi Virus Covid-19 ini

BERITA

Sinergi Dengan Petani, Babinsa Bantu Petani Menanam Padi

BERITA

Pimpin Apel Kesiapan Personil Satgas TMMD, Ini Harapan Dan SSK TMMD Ke-113 Kodim 0419/Tanjab