Meningkatkan Ketahanan Pangan Melalui Program Bantuan Desa di Pematang Buluh Dandim 0419/Tanjab Hadiri Focus Group Discussion Triwulan II 2024 Dan Peresmian Mushola Al-Ikhlas Sosialisasi Survey Seismik 3D dan 2D: Langkah Proaktif Desa Lagan Ulu dalam Pengembangan Energi Babinsa Desa Adi Purwa Bantu Anak Rawan Stunting dengan Program Susu Bantuan Seleksi Paskibraka Kabupaten Tanjab Timur Tahun 2024

Home / Berita Koramil / Koramil Tungkal Ilir

Senin, 17 Juni 2019 - 07:53 WIB

Babinsa Kodim Tanjab Galakkan Patroli dan Sosialisasi Karhutla di Wilayah Binaan.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Kodim 0419/Tanjab terus berupaya untuk mensosialisasikan bahaya dan dampak dari kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) terhadap masyarakat.

Hal ini diharapkan dapat menjadi bentuk upaya mengantisipasi terjadinya Karhutla di wilayah sehingga dapat dilakukan pengawasan secara bersama sama.

Koramil 419-03/Tungkal Ilir melalui Babinsa nya, Sertu Zainal terus melakukan patroli sambil memberikan sosialisasi larangan pembakaran hutan dan lahan kepada warga masyarakat di RT. 05, Desa Harapan Jaya, Kec. Seberang Kota, Kab. Tanjab Barat, Senin (17/06/19).

BACA JUGA  Guna mencegah karhutla, Babinsa ajak masyarakat patroli karhutla.

Patroli Karhutla bersama warga yang diiringi dengan sosialisasi ini dilaksanakan secara rutin dengan tujuan mensosialisasikan bahaya Karhutla kepada masyarakat sehingga menimalisir kemungkinan terjadinya bahaya kebakaran.

Himbauan ini terus dilakukan walaupun musim kemarau belum tiba dan intensitas hujan juga masih tergolong tinggi pada saat ini, namun mengantisipasi akan terjadinya kebakaran hutan dan lahan Babinsa tetap melaksanakan sosialisasi bahaya karhutla.

BACA JUGA  Sukseskan Panen Petani, Babinsa Koramil Koramil 419-01/Muara Sabak bantu petani pengecekan Padi.

Babinsa sangat dikedepankan pada upaya pencegahan karhutla, karena jika pencegahan ini berhasil tentu kita tidak perlu melakukan pemadaman. (Pendimtjb).

Share :

Baca Juga

BERITA

Danrem 042 Gapu Resmikan Kantor Koramil 419-03/Tungkal Ilir

Berita Koramil

Babinsa Koptu Roni Monitoring Tanaman Padi Yang Baru Tanam.

Berita Koramil

Babinsa Ramil 03/TI Menghimbau Warga Untuk Mewaspadai Bahaya Membakar Hutan dan Lahan.

BERITA

Babinsa Dusun Kebun Dampingi Warga Binaan Mengecek Tanaman Padi.

Berita Koramil

Serda Sutrianto Hadiri Rapat Musdes Dalam Penyusunan Pembangunan Desa Ta. 2021

Berita Koramil

Anggota DPRD Provinsi Jambi Bersama Keluarga Besar Koramil 419-04/Nipah Panjang Beri Bantuan Sembako Kepada Korban Kebakaran.

Berita Koramil

Komsos Untuk Mempererat Hubungan Silaturahmi Babinsa dengan Aparatur Desa.

BERITA

Dampingi Ketahanan Pangan, Babinsa Bantu Penanaman Bibit Padi.