Kunjungan Kerja Tim Audit Itdam KOREM 042/GAPU TA.2024 Di Kodim 0419/Tanjab Babinsa Koramil 419-02/Tungkal Ulu Dampingi Penerimaan BLT Tahap I, 2, 3, dan 4 Tahun 2024 Pabungdim 0419/Tanjab Hadiri Peringatan Hari Pendidikan Nasional Ke-116 di Kabupaten Tanjab Timur Meningkatkan Ketahanan Pangan Melalui Program Bantuan Desa di Pematang Buluh Dandim 0419/Tanjab Hadiri Focus Group Discussion Triwulan II 2024 Dan Peresmian Mushola Al-Ikhlas

Home / BERITA / Berita Koramil / Koramil Tungkal Ulu

Selasa, 11 Januari 2022 - 13:48 WIB

Babinsa Dan Bhabinkamtibmas Beri Semangat Kepada Peserta Vaksinasi.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Dalam rangka mendukung kegiatan Vaksinasi Covid-19, Anggota Babinsa Koramil 419-02/Tungkal Ulu Kodim Serda Giman melaksanakan pendampingan vaksinasi Covid-19 masyarakat, yang dilaksanakan di Desa Teluk Pengkah Kec. Tebing Tinggi Kab. Tanjab Barat, Selasa (11/01/2022).

BACA JUGA  Cegah Hama Jelang Panen, Babinsa Dan Petani Lakukan Pengecekan Tanaman Padi.

Kehadiran Babinsa juga untuk memastikan kelancaran dan ketertiban pelaksanaan Vaksinasi serta memberi semangat kepada peserta yang akan menjalani vaksinasi.

“Saya berharap selama pelaksanaan Vaksinasi dari awal hingga selesai tidak ada kendala ataupun hambatan yang terjadi”,Ujar serda giman.

BACA JUGA  Babinsa Patroli Karhutla Bersama Warga

Dalam kesempatan yang sama serda giman juga berpesan kepada masyarakat agar tetap mematuhi protokol kesehatan meskipun sudah di vaksinasi.

“Tetap terapkan protokol kesehatan dalam beraktivitas sehari-hari dan selalu jaga kesehatan meskipun sudah divaksin “Tutup Serda Giman (Pentjb)

Share :

Baca Juga

BERITA

Ini Kata Dandim 0419/Tanjab Letkol Inf Erwan Susanto Pada Jam Komandan Kepada Anggota dan PNS.

Berita Koramil

Koptu Firman Salasa Selalu Jali Hubungan Baik Dengan Warga Binaan.

BERITA

Sertu Ade Putra Laksanakan Pencegahan Karhutla Bersama Warga

BERITA

Dandim 0419/Tanjab Ikuti Rapat Paripurna TMMD Ke-42 Tahun 2021.

BERITA

Danrem 042/Gapu Lakukan Kunker ke Tanjab Barat.

BERITA

Melalui Komsos, Babinsa Himbau Masyarakat Agar Tetap Menerapkan Prokes

Berita Koramil

Babinsa Rasau 1 Pantau Perkembangan Tanaman Padi Kelompok Tani “Tani Jaya”.

BERITA

Babinsa Laksanakan Pendampingan Kepada Petani Di Wilayah