Melanjutkan tradisi sebelumnya, Malam Pisah Sambut Dandim 0419/Tanjab dilaksanakan di Rumah Dinas Bupati Tanjab Dandim Kodim 0419/Tanjab Letkol Kav. Muslim Rahim. T, SH, M. Si. Melaksanakan Peresmian rumah dinas asrama Kodim 0419/Tanjab Melaksanakan Peresmian rumah dinas asrama Kodim 0419/Tanjab. Dandim 0419/Tanjab Meresmikan Musholla Baitul Muslim MAN 2 Tanjab Barat dalam rangka karya bakti TNI Babinsa 419-02/Tungkal Ulu. Menghadiri kegiatan Penyerahan Bibit Oleh Bupati Tanjab Barat Danramil 419/TI mewakili Dandim 0419/Tanjab menghadiri Upacara Hari Kesehatan Nasional ke-59

Home / Berita Koramil / Koramil Nipah Panjang

Kamis, 1 Agustus 2019 - 07:11 WIB

Babinsa Kopda Mulyadi Bersama PPL Lakukan Pengecekan Pertumbuhan Padi Petani.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Babinsa Koramil 419-04/Nipah Panjang Kopda Mulyadi bersama PPL turun ke sawah melakukan pengecekan tanaman padi anggota kelompok tani Karya Bersama seluas 2 hektare di Desa Tri Mulya Kecamatan Rantau Rasau Kab. Tanjab Timur, Kamis (01/08/19).

Kegiatan pengecekan yang dilakukan oleh Babinsa bersama PPL ini merupakan salah satu upaya khusus (Upsus) untuk mengetahui kondisi tanaman padi yang sudah siap untuk dipanen secara langsung.

BACA JUGA  Guna Menghindari Terjadinya Karhutla, Babinsa Lakukan Sosialisasi Tentang Bahaya Karhutla.

Danramil 419-04/Nipah Panjang Kapten Inf Adil Tarigan saat dikonfirmasi mengatakan bahwa kegiatan pendampingan yang dilakukan oleh babinsa merupakan atas dasar perintah Komandan Kodim 0419/Tanjab untuk mengawal dan mendampingi petani guna menyukseskan program ketahanan pangan nasional.

BACA JUGA  Dandim 0419/Tanjab Gelar Lomba Burung Berkicau.

Bapak Syamsir selaku pemilik lahan sawah merasa sangat terbantu dan diperhatikan dengan adanya babinsa yang melakukan pendampingan pertanian ini.

“Saya mengucapkan banyak terima kasih kepada bapak Babinsa yang selama ini sudah mendampingi kami, membimbing kami dan memotivasi kami hingga sampai saat ini tanaman padi kami dapat tumbuh maksimal,” katanya. (Pendimtjb).

Share :

Baca Juga

BERITA

Waspada Karhutla, Babinsa Ajak Warga Desa Patroli Wilayah

Berita Koramil

Babinsa Sertu Muhammad Cek dan Monitoring Tanaman Padi Jnis Ciherang Seluas ± 1 Hektar.

BERITA

Hanpangan, Babinsa Dan Petani Meninjau Pertumbuhan Padi.

BERITA

Bersama Warga Desa Binaan, Serda Teguh Santoso Lakukan Patroli Cegah Karhutla.

BERITA

Peduli Wilayah Binaan, Babinsa Dampingi Warga Mengecek Pertumbuhan Tanaman Jagung.

Berita Koramil

Babinsa Mekar Tanjung Hadiri Acara Serah Terima Jabatan Kepala Desa.

BERITA

Pemberian 79 Paket Bantuan Sembako dari PT.WKS didampingi oleh Babinsa Koramil 419-02/TU Koptu Miskal

Berita Koramil

Babinsa Ramil 419-04/Nipah Panjang Hadiri Rapat Koordinasi dan Sosialisasi Pencegahan dan Penanggulangan Demam Berdarah Dengue (DBD).