Danramil 419-01/Muara Sabak Sosialisasi Penanggulangan Dampak Sismik di Kelurahan Rantau Indah Danramil Dampingi Tim Dirjed Tanaman Pangan dalam Kegiatan Opla dan Pompanisasi Di Muara Sabak Danramil 419-02/Tungkal Ulu Laksanakan Mediasi Antara Kelompok Tani Terkait Dengan Persoalan Penggunaan Lahan Dandim 0419/Tanjab Hadiri Safari Ramadhan dan Peringatan Nuzul Qur’an di Kelurahan Patunas Safari Ramadhan Desa Kuala Dasal: Silaturahmi dan Kebahagiaan Bersama

Home / Berita Koramil / Koramil Nipah Panjang

Rabu, 14 Agustus 2019 - 07:19 WIB

Babinsa 04/Nipah Panjang Tak Pernah Lelah Mensosialisasi Kepada Warga Untuk Mengantisipasi KARHUTLA.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Babinsa Koramil 419-04/Nipah Panjang Serma Fery Manurung tak pernah lelah terus memberikan sosialisasi dan edukasi kepada warga binaannya untuk selalu mengantisipasi terjadinya kebakaran hutan dan lahan di SK 10 Kelurahan Bandar Jaya, Kec. Rantau Rasau, Kab. Tanjab Timur, Selasa (13/08/19).

BACA JUGA  Keakraban Babinsa Dan Warga Binaan Terjalin Baik.

Bersama dengan Bhabinkamtibmas, Serma Fery Manurung membagikan dan menempelkan selebaran yang berisikan himbauan waspada Karhutla di tempat tempat umum.

“Hari ini kami membagikan dan memasang selebaran himbauan waspada Karhutla di tempat tempat umum yang mudah dijangkau warga masyarakat,” ucap Serma Fery Manurung.

BACA JUGA  Babinsa Ramil 03/TI Lakukan Pendampingan Upsus Terhadap Petani Padi.

Serma Fery Manurung berharap dengan adanya pemasangan selebaran himbauan Karhutla ini, masyarakat bisa lebih mengerti dan memahami serta mengantisipasi terjadinya Karhutla di lingkungan masing-masing, harap Serma Fery Manurung. (Pendimtjb).

Share :

Baca Juga

Berita Koramil

Babinsa Jalin Silaturahmi di Wilayah Binaan.

BERITA

Babinsa Desa Teluk Sialang Bersama Masyarakat Lakukan Patroli Karhutla.

BERITA

Babinsa Bersama Warga Pantau Wilayah Rawan Karhutla

Berita Koramil

Babinsa Ramil 02/Tungkal Ulu Bantu Petani Panen Padi Varietas Inpara 3.

BERITA

Babinsa Parit Sidang Lakukan Komsos.

Berita Koramil

Babinsa Sungai Raya Jalin Komsos Dengan Warga Desa.

Berita Koramil

Pelda Eko P Yusuf, Babinsa Senyerang Mendampingi Petani Menjemur Padi.

Berita Koramil

Kopda Agus Mawardi Sebagai Babinsa Mekar Tanjung Ikuti Acara Sertijab Kepala Desa Terpilih.