Danramil Dampingi Tim Dirjed Tanaman Pangan dalam Kegiatan Opla dan Pompanisasi Di Muara Sabak Danramil 419-02/Tungkal Ulu Laksanakan Mediasi Antara Kelompok Tani Terkait Dengan Persoalan Penggunaan Lahan Dandim 0419/Tanjab Hadiri Safari Ramadhan dan Peringatan Nuzul Qur’an di Kelurahan Patunas Safari Ramadhan Desa Kuala Dasal: Silaturahmi dan Kebahagiaan Bersama Melanjutkan tradisi sebelumnya, Malam Pisah Sambut Dandim 0419/Tanjab dilaksanakan di Rumah Dinas Bupati Tanjab

Home / Berita Koramil / Koramil Nipah Panjang

Sabtu, 19 Januari 2019 - 06:47 WIB

Babinsa Ramil 04/Nipah Panjang Pantau Perawatan Padi.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Babinsa Koramil 419-04/Nipah Panjang Koptu M. Afrizal melaksanakan kegiatan pendampingan pengecekan dan perawatan tanaman padi di lahan milik bapak Zainudin kelompok tani Rezeki Tani Desa Pemusiran Kecamatan Nipah Panjang, Sabtu (19/1/2019).

Kegiatan pendampingan tersebut sebagai upaya khusus untuk memaksimalkan hasil panen padi pada saat panen tiba, sehingga swasembada pangan yang dicanangkan pemerintah dapat terwujud.

BACA JUGA  Bersama Petani, Serda Mujais Afarius Lakukan Monitoring Tanaman Jagung.

Koptu M. Afrizal menjelaskan tujuan dari perawatan ini untuk mengetahui proses perkembangan tanaman padi dari mulai tanam sampai berisi buah, harus mendapat perhatian.

“Apabila terjadi kendala atau hama yang menyerang, maka sedini mungkin dapat diatasi, sehingga pertumbuhan padi tidak terhambat yang berdampak negatif pada hasil panen,” terang Koptu M. Afrizal.

BACA JUGA  Babinsa Komsos Dengan Perangkat Desa Binaan.

Kali ini, lanjut Koptu Afrizal, perawatan dilakukan pada tanaman padi jenis varietas Inpara 2 pada lahan seluas 5 Hektare, pungkasnya. (Pendimtjb).

Share :

Baca Juga

Berita Koramil

Poktan Mekar Sari Lakukan Panen Dibantu Babinsa Serda Ade Putra Bersama PPL.

BERITA

Babinsa Desa Tanjung Tayas Ajak Warga Binaan Patroli Karhutla.

BERITA

Babinsa Teluk Pengkah Lakukan Patroli Karhutla Bersama Warga.

BERITA

Babinsa Laksanakan Pendampingan Hanpangan

Berita Koramil

Koramil 04/Nipah Panjang dan Polsek Sadu Bantu Pengamanan Pendistribusian Logistik Pemilu 2019.

Artikel

Festival Pencak Berseni Bujang Gadis Melayu Meriahkan Kelurahan Rano

Berita Koramil

Babinsa Koramil 419-02/Tungkal Ulu Hadiri Sosialisasi 4 Pilar Kebangsaan dari Anggota DPD RI/MPR RI Provinsi Jambi.

Berita Koramil

Pelajar SDN 99/X/Sidomukti Sangat Antusias Diajari Babinsa 01/Muara Sabak Peraturan Baris Berbaris (PBB).