Secara Simbolis, Koramil 419-02/Tungkal Ulu Serahkan Kunci Rehab RTLH Dandim 0419/Tanjab Ikuti Upacara Peringatan Hari Lahir Pancasila Tahun 2023 Babinsa Laksanakan Pendampingan Percepatan Penurunan Stunting Cegah Karhutla, Babinsa Dan Warga Rutin Gelar Patroli. Danramil 419-02/Tungkal Ulu Hadiri Launching Dahsat

Home / BERITA / Berita Koramil / Koramil Nipah Panjang

Senin, 7 Maret 2022 - 19:34 WIB

Babinsa Dampingi Petani Saat Lakukan Peninjuan Padi.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Babinsa Koramil 419-04/Nipah Panjang Serda Bujang  bersama anggota kelompok tani melakukan pendampingan peninjauan tanaman padi berlokasi di Desa Sungai Jambat Kec. Sadu Kab. Tanjab Timur, Senin (7/3/22)

“Pendampingan ini merupakan bentuk kepedulian TNI kepada petani, dan untuk mengetahui kendala yang dihadapi petani, guna mewujudkan program ketahanan pangan,” ujar Serda Bujang

BACA JUGA  Babinsa Lakukan Pencegahan Karhutla Bersama Warga

sumitar, selaku pemilik lahan menyambut baik pendampingan petani, “dengan adanya pendampingan petani dapat membantu kami untuk menyelesaikan kendala yang dihadapi para petani,” ujarnya.

BACA JUGA  Serda Ismed Siagian Bantu Petani Menyemai Bibit Padi Seluas 1 Hektar.

“Diharapkan hal ini terus berlanjut sehingga para petani bisa ikut meningkatkan swasembada pangan dan Babinsa sebagai motor penggerak kemajuan pembangunan untuk kesejahteraan masyarakat,” imbuhnya. (Pentjb)

Share :

Baca Juga

Berita Koramil

Babinsa 03/Tungkal Ilir Jalin Silaturahmi Untuk Memperkokoh Kemanunggalan TNI dengan Rakyat.

BERITA

Kasdim Tanjab Hadiri Deklarasi Pengurus JADI Tanjab Barat.

BERITA

Resmi, TMMD Ke-113 Tahun 2022 Kodim 0419/Tanjab Di Buka.

Berita Koramil

Babinsa Ramil 02/Tungkal Ulu Bersama Masyarakat Bergotong Royong Bersihkan Lingkungan Desa Bukit Indah.

BERITA

Kodim 0419/Tanjab Gelar Upacara Bendera Mingguan Setiap Hari Senin

BERITA

Babinsa Dampingi Petani Wilayah Binaan Cek Tanaman Padi

BERITA

Ciptakan Suasana Harmonis, Babinsa Kunjungi Warga Desa Binaan.

BERITA

Babinsa Silaturahmi Dengan Warga Desa Binaan