Danramil 419-03/Tungkal Ilir Turut Andil Dalam Pengamanan Arus Pulang Mudik 2024 Sertu Sugianto Turut Dampingi Warga Menerima BLT di Desa Rantau Badak Lamo Dandim 0419/Tanjab Hadiri Halal Bihalal Forkopimda dan Tasyakuran di Rumah Dinas Sekda Kabupaten Tanjab Timur Pabungdim 0419/Tanjab Hadiri Rakor dan Sinkronisasi Kegiatan Optimasi Lahan Dana APBN Tahun 2024 Kabupaten Tanjab Timur Ziarah dalam Memperingati HUT ke-78 Persit Kartika Chandra Kirana

Home / BERITA / Berita Koramil / Koramil Tungkal Ulu

Sabtu, 4 Desember 2021 - 19:30 WIB

Babinsa Kelurahan Pelabuhan Dagang Lakukan Penyemprotan Disinfektan

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Babinsa Koramil 419-02/Tungkal Ulu melaksanakan kegiatan penyemprotan Disinfektan bersama warga Desa Bukit Indah dalam rangka pencegahan penyebaran Covid-19 yang bertempat di Kelurahan Pelabuhan Dagang, Kecamatan Tungkal Ulu, Kabupaten Tanjung Jabung Barat, Sabtu (4/12/2021).

BACA JUGA  Dandim Tanjab Beri Sosialisasi Netralitas TNI dalam rangka Mendukung Pemilu 2019, Aman dan Damai.

Kegiatan tersebut dipimpin langsung oleh Babinsa keluarahan Pelabuhan dagang, menjelaskan bahwa tujuan penyemprotan disinfektan ini adalah guna memutus mata rantai penyebaran Covid-19. Memberikan rasa nyaman kepada warga kelurahan Pelabuhan dagang.

 “Dengan adanya penyemprotan disinfektan dan upaya-upaya yang sudah kami lakukan sejauh ini, diharapkan dapat mencegah masuknya virus Corona di wilayah Desa Bukit Indah,”Ujarnya.

BACA JUGA  Komsos Dengan PKK, Babinsa Koptu Teguh Sampaikan Supaya Tetap Menciptakan Inovasi Kerja Dalam Membantu Perekonomian Keluarga.

Meskipun angka penyebaran covid-19 menurun namun bukan berarti pandemi covid -19 ini sudah berakhir,Tutup babinsa.

(Pentjb)

Share :

Baca Juga

BERITA

Babinsa Dampingi Warga Binaan Memantau Pertumbuhan Tanaman Padi.

BERITA

Babinsa Laksanakan Giat Pendampingan Tanaman Padi.

Berita Koramil

Babinsa 03/Tungkal Ilir Mendampingi Petani Menanam Padi Ladang.

BERITA

Babinsa Gelar Komsos Dengan Warga Binaannya

BERITA

Babinsa Bantu Petani Di Desa Binaan Lakukan Penanaman Padi

Berita Koramil

Selaku Pendamping Petani, Babinsa Ajak Petani Cek Pertumbuhan Padi.

BERITA

Babinsa Koramil 419-05/Geragai Laksanakan Pendampingan Percepatan Penurunan Stunting

Berita Koramil

Babinsa Ramil 419-01/Muara Sabak Hadiri Serah Terima Jabatan Kepala Desa Pandan Sejahtera.