Kodim 0419/Tanjab Gelar Program “Dapur Masuk Sekolah” di SDN 33/X Desa Lagan Ulu Babinsa Serda M. Yusuf Ingatkan Warga Jaga Kebersihan Lingkungan di Desa Labuhan Pering Babinsa Jadi Irup dan Berikan Wasbang di SD MI Nurusa’adah Desa Teluk Sialang Babinsa Sertu Yudi Harianto Hadiri Peresmian PUSTU Baru di Desa Siau Dalam Babinsa Serda Mulyadi Siswanto Ingatkan Warga Waspada Musim Hujan dan Jaga Silaturahmi

Home / Berita Koramil / Koramil Sabak

Kamis, 21 Maret 2019 - 07:17 WIB

Babinsa Koramil 419-01/Muara Sabak Ikuti Yasinan Bulanan Bersama Masyarakat dan Perangkat Kelurahan.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Babinsa Koramil 419-01/Muara Sabak Pelda Sana Chandra Suseno mengikuti kegiatan yasinan bulanan bersama masyarakat dan perangkat Kelurahan Parit Culum 1 Kec. Muara Sabak Barat Kab. Tanjab Timur. Selasa (19/3/2019) malam.

Pada kegiatan yasinan kali ini dihadiri oleh Lurah Parit Culum 1 Usman, SKM, Ketua RT, RW, Tokoh Agama, Tokoh Masyarakat serta masyarakat setempat dan anak anak yatim.

BACA JUGA  Jelang Lebaran, Babinsa Ingatkan Warga Binaan Agar Tidak Mudik.

Menurut Pelda Sana Chandra, kegiatan yasinan ini dilaksanakan sebulan sekali dan bergilir dengan tujuan untuk meningkatkan keimanan dan ketaqwaan kepada Tuhan Yang Maha Esa.

Selain itu, kegiatan yasinan ini juga merupakan sebagai sarana komunikasi sosial untuk membaur dengan masyarakat guna mewujudkan Kemanunggalan TNI dengan Rakyat.

BACA JUGA  Babinsa 01/Muara Sabak Cek Pertumbuhan dan Perkembangan Tanaman Jagung.

Lurah Parit Culum 1 Usman, SKM menyampaikan rasa senang dan bangga dengan adanya kegiatan yasinan bergilir ini, dengan begitu kami menjadi akrab dan kompak.” Ujarnya. (Pendimtjb)

Share :

Baca Juga

Artikel

Babinsa Laksanakan Komsos Di Desa Binaannya.

Berita Koramil

Babinsa Serka M. Olis Bantu Petani Dalam Bertani.

BERITA

Pererat Silaturahmi Dengan Warga Binaan, Sertu Ismed Lakukan Anjangsana.

BERITA

Babinsa koramil 03/Tungkal Ilir hadiri musyawarah rencana pembangunan kecamatan Bramitam.

Berita Koramil

Babinsa Rantau Rasau Desa Melaksanakan Pengecekan dan Monitoring Kesuburan Tanaman Padi.

BERITA

Serda M.Yusuf Dampingi Petani Meninjau Tanaman Padi.

Berita Koramil

Upaya Peningkatan Swasembada Pangan, Babinsa Koramil 04/Nipah Panjang Dampingi Petani Jagung.

BERITA

Babinsa Mendampingi Warga Binaan Meninjau Lahan Padi