Babinsa Laksanakan pengecekan Padi. Babinsa Laksanakan komsos Didesa binaannya. BatiOps Penghubung menghadiri kegiatan Peringatan Hari lahir Karang Taruna. Dalam Memperingati HUT Ke-78 TNI Kodim 0419/Tanjab Melaksanakan Kegiatan Gowes Bersama. Babinsa Laksanakan Patroli karthula.

Home / BERITA / Berita Koramil

Rabu, 14 September 2022 - 13:30 WIB

Babinsa Laksanakan Komunikasi Sosial Dengan Warga Binaan

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com -Babinsa Koramil 419-04/Nipah Panjang Serda M. Joni melaksanakan komsos dengan masyarakat desa binaan bertempat di Desa Sungai Dusun Kec.Rantau Rasau Kab. Tanjab Timur, Rabu (14/9/22).

Kegiatan ini bertujuan untuk menjalin silaturahmi yang baik dan mempererat hubungan kekeluargaan antara Babinsa dengan warga desa sehingga tercipta suasana yang harmonis dalam setiap pelaksanaan tugas Babinsa di lapangan.

BACA JUGA  Komunikasi Babinsa Bersama Perangkat Desa.

Kemudian Babinsa menyampaikan kepada warga desa untuk tidak membuka lahan dengan cara dibakar yang dapat menyebabkan kebakaran hutan dan lahan.

BACA JUGA  Babinsa Bantu Petani Menanam Padi di Wilayah Binaan.

Selain itu Babinsa menghimbau kepada warga untuk bersama-sama selalu menjaga kesehatan dan rutin berolahraga serta menjaga keamanan dan ketertiban di lingkungan (Pentjb)

Share :

Baca Juga

Berita Koramil

Hari Libur Serma Badrul Babinsa 03/Tungkal Ilir Jalin Komunikasi Sosaial Dengan Warga.

BERITA

Babinsa Dampingi Penanaman Padi Di Desa Binaan

BERITA

Kuatkan Silaturahmi, Anggota Koramil 04/Nipah Panjang Jalin Keakraban Dengan Warga.

BERITA

Wujud Ketahanan Pangan, Babinsa Dampingi Penanaman Padi.

BERITA

Berikan Pelayanan, Kenyamanan Dan Keamanan, Babinsa Bersama Satgas Melaksanakan Pos Pam Mudik Lebaran.

BERITA

Babinsa Sosialisasi Pencegahan Karhutla Kepada Warga Desa Binaan

BERITA

Dandim 0419/Tanjab Menghadiri Kegiatan Briefing GTPP dan Evaluasi Kegiatan Rapat Satgas Covid-19 di Gedung Pertemuan Kantor Bupati Tanjab Barat

BERITA

Bincang Dengan Pekerja Kupas Kelapa, Babinsa Ingatkan Untuk Tidak Membakar Lahan.