Danramil 419-03/Tungkal Ilir Turut Andil Dalam Pengamanan Arus Pulang Mudik 2024 Sertu Sugianto Turut Dampingi Warga Menerima BLT di Desa Rantau Badak Lamo Dandim 0419/Tanjab Hadiri Halal Bihalal Forkopimda dan Tasyakuran di Rumah Dinas Sekda Kabupaten Tanjab Timur Pabungdim 0419/Tanjab Hadiri Rakor dan Sinkronisasi Kegiatan Optimasi Lahan Dana APBN Tahun 2024 Kabupaten Tanjab Timur Ziarah dalam Memperingati HUT ke-78 Persit Kartika Chandra Kirana

Home / Berita Koramil / Koramil Nipah Panjang

Rabu, 2 Oktober 2019 - 14:10 WIB

Babinsa Ramil 04/NP Rutin Bantu Petani Bertani.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com –  Babinsa Koramil 04/Nipah Panjang Kodim 0419/Tanjab, Serda Ismed H. Siagian turun ke lahan jagung bersama petani melakukan pengecekan tanaman jagung di Desa Rantau Rasau Desa, Kec. Berbak, Kab. Tanjab Timur, Rabu (02/10/19).

BACA JUGA  Kunjungi Rumah Warga, Babinsa Ciptakan Kedekatan Di Wilayah Binaan.

Pengecekan tanaman jagung dilahan milik bapak Saputra tampaknya mengalami pertumbuhan yang cukup baik, subur dan tidak mengalami gangguan hama tanaman jagung.

Disela-sela kegiatan terebut Serda Ismed Siagian mengatakan, pengecekan dan pemantauan ini rutin ia laksanakan untuk membantu petani dalam merawat tanamannya guna meningkatkan kualitas hasil panen jagung tersebut nantinya.

BACA JUGA  Babinsa Ramil 03/Tungkal Ilir Pantau Kedatangan Para Penumpang Kapal KMP Satria Pratama.

Diharapkan dengan turunnya Babinsa membantu petani dapat pula meningkatkan hasil produksi pangan dalam hal ini produksi jagung di wilayah Koramil 04/Nipah Panjang. (Pendimtjb).

Share :

Baca Juga

Berita Koramil

Babinsa 04/Nipah Panjang Pantau Tanaman Padi Yang Tampak Menguning.

BERITA

Babinsa Pantau Barang Bawaan Penumpang Kapal.

Berita Koramil

Babinsa Ramil 04/Nipah Panjang Karbak Pembersihan Masjid Baitul Rahman.

Berita Koramil

Babinsa Lubuk Kambing Bergotong Royong Bersama Warga Membuat Drainase di Sisi Jalan.

BERITA

Babinsa Koramil 01/Muara Sabak Bantu Warga Binaan Menjemur Padi.

Berita Koramil

TNI, Polri Serta Panwascam Laksanakan Pengawalan Pengantaran Kotak Suara Hasil Pemungutan Suara.

BERITA

Babinsa Dan Warga Bergotong Royong Perbaiki Jalan Rusak

BERITA

Ramadhan jaga kebersamaan, Babinsa komsos dengan warga binaan