Danramil 419-03/Tungkal Ilir Turut Andil Dalam Pengamanan Arus Pulang Mudik 2024 Sertu Sugianto Turut Dampingi Warga Menerima BLT di Desa Rantau Badak Lamo Dandim 0419/Tanjab Hadiri Halal Bihalal Forkopimda dan Tasyakuran di Rumah Dinas Sekda Kabupaten Tanjab Timur Pabungdim 0419/Tanjab Hadiri Rakor dan Sinkronisasi Kegiatan Optimasi Lahan Dana APBN Tahun 2024 Kabupaten Tanjab Timur Ziarah dalam Memperingati HUT ke-78 Persit Kartika Chandra Kirana

Home / Berita Koramil / Koramil Tungkal Ilir

Kamis, 10 Oktober 2019 - 15:30 WIB

Babinsa Simpang Jelita Ajak Warga Patroli Pemantauan Karhutla di Wilayah Binaan.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Babinsa Koramil 419-04/Nipah Panjang Sertu Kushendra melaksanakan kegiatan patroli pemantauan Karhutla dilanjutkan dengan kegiatan sosialisasi kepada warga masyarakat pemilik lahan guna mencegah terjadinya Karhutla di wilayah Desa Simpang Jelita, Kec. Nipah Panjang, Kab. Tanjab Timur, Kamis (10/10/19).

Dalam sosialisasinya, Sertu Kushendra menghimbau kepada warga masyarakat pemilik lahan agar tidak membakar lahan ataupun membuang puntung rokok secara sembarangan karena dapat berakibat kebakaran lahan.

BACA JUGA  Babinsa Serda Ambri Lakukan Pengecekan Rutin Alsintan Kodim Tanjab.

Dijelaskan oleh Sertu Kushendra bahwa pembakaran hutan dan lahan sangat bertentangan dan dilarang dalam Undang-Undang No. 32 tahun 2009 tentang Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup, dimana pada pasal 69 ayat 1 menyatakan bahwa “Setiap orang dilarang melakukan pembukaan lahan dengan cara membakar.”

“Pembakaran hutan dan lahan juga dapat mengakibatkan pencemaran lingkungan hidup dan kerusakan lingkungan hidup sehingga dapat dikenakan sanksi hukuman,” kata Sertu Kushendra.

BACA JUGA  Sertu Jenopli Dampingi Petani Meninjau Pertumbuhan Tanaman Jagung.

Danramil 04/Nipah Panjang Kapten Inf Adil Tarigan menjelaskan, Babinsa melakukan sosialisasi pencegahan Karhutla ditingkat desa kepada masyarakat dengan tujuan agar masyarakat lebih memahami akibat dan dampak negatif dari Karhutla.

“Kegiatan ini terus dilakukan oleh Babinsa jajaran Koramil 04/Nipah Panjang melalui kegiatan Komsos dan anjangsana kepada masyarakat sebagai antisipasi terjadinya Karhutla dimusim kemarau tahun ini,” ujar Danramil. (Pendimtjb).

Share :

Baca Juga

Berita Koramil

Babinsa Serda Muliadi Cek Pertumbuhan Tanaman Padi.

BERITA

Babinsa Bantu Warga Memanen Padi Di Wilayah Binaan.

BERITA

Babinsa Laksanakan Pendampingan Kepada Kelompok Tani Di Desa Binaan

Berita Koramil

Bintara Pembina Desa Serka Tulus F. Gultom Membantu Petani Menjemur Gabah Hasil Panen.

BERITA

Babinsa Dampingi Peninjauan Tanaman Jagung Di Wilayah Binaan

BERITA

Babinsa dampingi petani cek pertumbuhan padi.

BERITA

Babinsa dan bhabinkamtibmas ajak warga binaan patroli karhutla

BERITA

Persiapan Acara Isra’ Mi’raj, Personil Koramil 419-03/Tungkal Ilir Dan OPD Tanjab Barat Gotong Royong Bersama.