Kodim 0419/Tanjab Gelar Penyuluhan Hukum oleh Korem 042/Gapu Danramil 419-06/Rantau Rasau Hadiri Farmer Field Day di Desa Marga Mulya Prajurit Kodim 0419/Tanjab Meriahkan Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H di Masjid As-Syarif Babinsa Rantau Makmur Laksanakan Komsos dengan Masyarakat, Ingatkan Bahaya Kebakaran Hutan dan Lahan Babinsa Koramil 419-07/Merlung Dampingi Penyaluran BLT untuk 19 Keluarga Desa Pinang Gading

Home / Berita Koramil / Koramil Nipah Panjang

Selasa, 2 Juni 2020 - 14:30 WIB

Dalam Ketahanan Pangan Babinsa Berperan Aktif Dalam Pendampingan.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com –  Dalam pendampingan program ketahanan pangan ini,babinsa Serda Jhoni mengadaka kegiatan dalam pengecekan lahan jagung yang bagian dari program tersebut.

Kelompok tani Bangun Karya ini melaksanakan penanaman dilahan milik pak Samsudin di desa Karya Bakti Kec.Rantau rasau seluas 20 Ha.

BACA JUGA  Babinsa Ramil 01/Muara Sabak Patroli dan Beri Sosialisasi Tentang Karhutla.

Dengan Jenis bibit : Hibrida dan saat ini usia tanaman 60 hari.

Babinsa bersama kelompok tani tetap bersinegritas dalam kerjasama untuk tetap mengadakan pendampingan dan pembinaan kepada para anggota kelompok tani agar tetap bekerja dengan baik dalam menjalanka program-program terkait dengan ketahanan pangan ini dari pemerintah pusat maupun daerah.

BACA JUGA  Babinsa Ramil 04/Nipah Panjang Pimpin Upacara Bendera SMPN 6 Tanjab Timur.

Menurut Danramil 419-04/Np.Panjang dalam ketahanan pangan ini merupakan bagian dari penekanan Komando atas khususnya dalam menyikapi situasi dan kondisi saat ini pendemi Covid-19 diwilayah Koramil 419-04/Np.Panjang.Selasa (02/06/20). (Pendimtjb)

Share :

Baca Juga

Berita Koramil

Sertu Agustono Komsos Dengan Masyarakat Desa Jati Emas.

Berita Koramil

Personel Ramil 03/Tungkal Ilir Bantu Dinas Koperindag Tanjab Barat Tertibkan Pasar Parit 1 Kuala Tungkal.

Berita Koramil

Hadiri Rapat darurat Covid 19, Danramil 03 ajak Lintas Sektor untuk Bekerjasama

BERITA

Upaya cegah covid-19, Babinsa dan dinas terkait cek penumpang kapal satria pratama di pelabuhan roro

Artikel

Kolaborasi dan Konsultasi untuk Pembangunan yang Berkualitas, Babinsa Koramil 419-01/Muara Sabak menghadiri Musrenbang Kel Kampung laut

Berita Koramil

Babinsa Ramil 04/Nipah Panjang Hadiri Pertemuan Kelompok Tani Sekecamatan Rantau Rasau.

BERITA

Babinsa Dampingi Petani Lakukan Pengecekan Bibit Padi.

Berita Koramil

Babinsa Ramil 419-04/NP Hadiri Pembukaan MTQ