Dandim 0419/Tanjab Tinjau Lokasi Persiapan TMMD ke-124 di Dua Desa Babinsa Jalin Keakraban dengan Warga Lewat Obrolan Kopi Pagi Dandim 0419/Tanjab Hadiri Festival Takbiran Kuala Tungkal, Dukung Pelestarian Budaya Lokal Kodim 0419/Tanjab Lepas Cuti Idul Fitri dengan Pembagian Bingkisan Spesial Takjil Gratis Kodim 0419/Tanjab dan Polres Tanjab Barat Sambut Hangat Masyarakat Tanjab Barat

Home / Berita Koramil / Koramil Tungkal Ulu

Rabu, 23 Januari 2019 - 09:18 WIB

Danramil 419-02/Tungkal Ulu Pimpin Langsung Penandatanganan Fakta Integritas.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Sebanyak 49 orang personil Koramil 419-02/Tungkal Ulu tandatangani fakta integritas dan komitmen untuk tidak melakukan pelanggaran serta menjunjung tinggi disiplin dan tata tertib di satuan.

Kegiatan penandatanganan ini dilaksanakan di halaman Makoramil 419-02/Tungkal Ulu yang dipimpin langsung oleh Danramil 419-02/Tungkal Ulu Kapten Inf Zulkarnain, Rabu (23/1/2019).

BACA JUGA  Babinsa Koramil 419-02/Tungkal Ulu Lakukan Pengecekan Padi Yang Siap Untuk Dipanen.

Adapun Poin² yang tercantum dalam komitmen ini antara lain :

1. Tidak akan melakukan pelanggaran dalam bentuk apapun baik itu pelanggaran disiplin maupun pelanggaran pidana.

2. Akan melaksanakan tugas dan tanggung jawab yang diberikan dengan sebaik-baiknya.

3. Akan menjaga kehormatan diri dan satuan selama berdinas apabila ternyata saya melanggar hal-hal yang telah saya nyatakan dalam pernyataan ini saya bersedia dikenakan sanksi sesuai dengan ketentuan peraturan perundang – undangan.

BACA JUGA  Babinsa Desa Nipah Panjang II Bantu Warga Binaan Tanam Padi.

Dalam arahannya, Danramil 419-02/Tungkal Ulu menghimbau kepada seluruh personil untuk mempedomani dan melaksanakan komitmen yang sudah ditandatangani bersama ini. (Pendimtjb).

Share :

Baca Juga

Artikel

Pahami Situasi Desa Binaan, Kopka Timur Yono laksankan Komsos

Berita Koramil

Babinsa Ramil 04 Turut Bersinergi dalam Memajukan Export Ikan di Nipah Panjang

BERITA

Sertu Darmadi Dampingi Warga Lakukan Pengecekan Tanaman Jagung.

BERITA

Babinsa Rutin Patroli Di Wilayah Rawan Karhutla

Berita Koramil

Babinsa Sertu Arafik Rizal Dampingi Poktan Sumber Jaya Cek Tanaman Jagung Seluas 2 Ha.

Berita Koramil

Acara Pengambilan Sumpah/Janji serta Pelantikan Pejabat Sementara Kades Serta Ketua TP PKK Dihadiri Babinsa Ramil 419-03/Tungkal Ilir.

Berita Koramil

Masuk MT. OKMA 2019/2020, Babinsa dan Petani Gencarkan LTT Padi.

Berita Koramil

Babinsa Ramil 419-04/Nipah Panjang Yang Melakukan Pengecekan Tanaman Padi.