BatiOps Penghubung menghadiri kegiatan Peringatan Hari lahir Karang Taruna. Dalam Memperingati HUT Ke-78 TNI Kodim 0419/Tanjab Melaksanakan Kegiatan Gowes Bersama. Babinsa Laksanakan Patroli karthula. Babinsa Laksanakan Komsos Didesa Binaannya. Babinsa Laksanakan Pengecekan Tanaman Padi.

Home / Berita Koramil / Koramil Tungkal Ilir

Sabtu, 6 April 2019 - 06:22 WIB

Jalin Komunikasi Sosial, Babinsa Pererat Kedekatan Bersama Warga Binaan.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Babinsa Koramil 419-03/Tungkal Ilir Kodim 0419/Tanjab Pelda Eko P. Yusuf melaksanakan kegiatan komunikasi sosial dengan warga masyarakat di Kelurahan Senyerang  Kec. Senyerang Kab. Tanjung Jabung Barat. Sabtu (6/4/2019).

Komunikasi sosial yang dilakukan ini merupakan wadah silaturahmi antara Babinsa dengan masyarakat, yang dapat memupuk kebersamaan dan rasa saling bantu membantu antara Babinsa dengan warga dan warga dengan warga lainnya.

BACA JUGA  Cegah covid-19, Babinsa bersama satgas covid-19 lakukan pengecekan penumpang kapal satria pratama

Pentingnya silaturahmi dan Komunikasi Sosial dengan warga diwilayah binaan merupakan suatu bentuk kedekatan kita dengan masyarakat.

Dalam komunikasi sosial ini Pelda Eko P. Yusuf menyampaikan pesan pesan tentang kerukunan antar warga serta menjalin kerjasama dengan aparat untuk menjaga keamanan lingkungan.

BACA JUGA  Cegah Penyebaran Covid-19, Babinsa Bukit Indah Semprot Cairan Disinfektan.

Selain itu Pelda Eko P. Yusuf juga menyampaikan agar warga menggunakan hak pilihnya pada pemilihan umum 17 April nanti. (Pendimtjb)

Share :

Baca Juga

Berita Koramil

Danramil 01/Muara Sabak Hadiri Acara Forum Group Discussion (FGD) Dalam Mewujudkan Pilkada Serentak Tahun 2019 Sejuk, Aman dan Damai.

Berita Koramil

Dengan Anjangsana Dan Silaturahmi, Babinsa Ingatkan Masyarakat Terapkan protokol Kesehatan.

Berita Koramil

Babinsa Serda Kailani Hadiri Deklarasi Damai Pilkades Serentak Se-Kecamatan Muara Sabak Timur.

Berita Koramil

Babinsa Akan Selalu Siap Membantu Para Petani Dalam Memelihara Tanaman Padi.

Berita Koramil

Babinsa Ramil 419-03/TI Lakukan Patroli dan Sosialisasi Dalam Rangka Pencegahan Kebakaran Hutan dan Lahan.

Berita Koramil

Bantu Bersihkan Gulma Padi, Babinsa Inginkan Pertumbuhan Padi Yang Baik.

Berita Koramil

Tingkatkan Sektor Pertanian Ditengah Pandemi, Babinsa Gemuruh bersama Poktan Usaha Jaya Tanam Padi Perdana.

Berita Koramil

Tabligh Akbar Sambut Bulan Suci Ramadhan 1440 H dan HUT Desa Badang Sepakat Dihadiri Babinsa.