Dandim 0419/Tanjab Hadiri Safari Ramadhan, Wujudkan Kebersamaan di Bulan Suci Dandim 0419/Tanjab dan Kapolres Tanjab Timur Bagikan Takjil, Wujud Sinergi TNI-Polri dan Kepedulian pada Masyarakat Babinsa Koramil 419-03/Tungkal Ilir dan Masyarakat Bersinergi dalam Patroli Pencegahan Karhutla Babinsa Sertu Rizal Ajak Warga Tingkatkan Keimanan dan Kerukunan di Bulan Puasa Dandim 0419/Tanjab Hadiri Safari Ramadhan Pemerintah Provinsi Jambi di Tanjab Timur

Home / BERITA / Berita Koramil / Koramil Nipah Panjang

Jumat, 18 Agustus 2023 - 13:18 WIB

Ciptakan Kebersamaan, Babinsa Komsos Dengan Warga.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Babinsa Koramil 419 -04/Nipah Panjang Sertu Sutrianto  dampingi petani desa binaan meninjau tanaman padi yang berlokasi di Desa Karya Bakti  Kec.Rantau Rasau Kab. Tanjung Jabung Timur, Jum’at (18/8/23)

“Pendampingan ini merupakan bentuk kepedulian TNI kepada petani, dan untuk mengetahui kendala yang dihadapi petani, guna mewujudkan program ketahanan pangan,” Ujar Sertu Sutrianto .

BACA JUGA  Babinsa Koramil 419-04/Nipah Panjang Hadiri Kegiatan Musdes Dalam Rangka Membahas Penyusunan RKPDes.

Selaku pemilik lahan bapak Adi menyambut baik pendampingan yang diberikan babinsa kepada petani, “dengan adanya pendampingan kepada petani dapat membantu kami untuk menyelesaikan kendala yang dihadapi para petani,” ujarnya.

BACA JUGA  Laksanakan Patroli, Babinsa dan Masyarakat Nyatakan Situasi Wilayah Dalam Keadaan Aman.

“Diharapkan hal ini terus berlanjut sehingga para petani bisa ikut meningkatkan swasembada pangan dan Babinsa sebagai motor penggerak kemajuan pembangunan untuk kesejahteraan masyarakat,” imbuhnya. (Pentjb)

Share :

Baca Juga

BERITA

Menjadi Motivator di Setiap Desa Binaan, Serda Mujaiz Alfarius Melaksanakan Pendampingan Pemupukan Tanaman Padi di Kel. Talang Babat

Berita Koramil

Babinsa Suka Maju Lakukan Perawatan Tanaman Padi Sawah.

BERITA

Serpas Satgas TMMD 108 Kodim 0419/Tanjab Gunakan Kapal Motor.

Berita Koramil

Peran Koramil Khususnya Babinsa Dalam Rangka Mendukung dan Mensukseskan Program Ketahanan Pangan Dengan Membantu Memanen Padi.

BERITA

Babinsa Desa Kota Baru Bantu Menanam Bibit Jagung.

Berita Koramil

Babinsa Kota Kandis Dendang Bantu Petani Panen Padi.

Berita Koramil

Serda Alek Purwanto : Kerukunan Terbentuk Dengan Seringnya Warga Berkumpul dan Saling Bertukar Pikiran.

Berita Koramil

Danramil 01/Muara Sabak Hadiri Apel Pengecekan Pasukan Dalam Rangka Pengamanan Malam Takbiran.