Dandim 0419/Tanjab Berikan Jam Komandan dan Tekankan Pentingnya Menyatu dengan Rakyat Kodim 0419/Tanjab Gelar Program “Dapur Masuk Sekolah” di SDN 33/X Desa Lagan Ulu Babinsa Serda M. Yusuf Ingatkan Warga Jaga Kebersihan Lingkungan di Desa Labuhan Pering Babinsa Jadi Irup dan Berikan Wasbang di SD MI Nurusa’adah Desa Teluk Sialang Babinsa Sertu Yudi Harianto Hadiri Peresmian PUSTU Baru di Desa Siau Dalam

Home / Berita Koramil / Koramil Nipah Panjang

Kamis, 16 Januari 2020 - 13:52 WIB

Komandan Koramil 419-04/Nipah Panjang Hadiri Kunjungan Kerja Kapolres Tanjab Timur di Polsek Nipah Panjang.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Komandan Koramil 419-04/Nipah Panjang Kapten Inf Adil Tarigan menghadiri kunjungan kerja Kapolres Tanjab Timur AKBP Deden Nurhidayatullah, SH., S.I.K bertempat di Polsek Nipah Panjang, Kecamatan Nipah Panjang, Kab. Tanjab Timur, Rabu (15/01/2020).

Turut hadir dalam kunjungan kerja Kapolres ini antara lain Kapolsek Nipah Panjang Iptu M. Taufik Nabila, S.T.K, S.I.K, Camat Nipah Panjang Helmi Agustinus, SE., Ketua MUI Kecamatan Nipah Panjang H. M. Husni Thamrin, Babinsa, anggota Polsek Nipah Panjang, Lurah dan Kades, ibu-ibu Bhayangkari serta tokoh agama, tokoh adat dan tokoh masyarakat.

BACA JUGA  Kegiatan Babinsa Dalam Upsus PAJALE.

Dalam kunjungan kerjanya di Kecamatan Nipah Panjang ini, Kapolres Tanjab Timur AKBP Deden Nurhidayatullah, SH., S.I.K mengharapkan agar masyarakat waspada dan mengantisipasi terhadap peredaran dan jalur narkoba di Kecamatan Nipah Panjang.

BACA JUGA  Babinsa Ramil 04 Sertu Ismed H Siagian Hadir dalam RKP Desa dengan menekankan kepada Peserta Rapat untuk Patuhi Protokol Kesehatan

Kapolres juga mengharapkan kepada masyarakat agar dalam menghadapi Pilkada jangan sampai terbawa arus politik. “Tetap hidup damai dan berdampingan,” ujar Kapolres.

Selain itu, Kapolres juga mengharapkan kepada unsur 3 pilar yaitu Koramil, Polsek, dan Kecamatan harus bersinergi dalam menghadapi semua tantangan maupun kegiatan yang sangat padat menjelang Pilkada serentak. (Pendimtjb).

Share :

Baca Juga

Berita Koramil

Babinsa Koramil 419-03/Tungkal Ilir Secara Rutin Lakukan Komunikasi Sosial Dengan Masyarakat.

BERITA

Babinsa Laksanakan Patroli Karhutla Bersama Warga

BERITA

Babinsa Ingatkan Warga Untuk Menjaga Kebersihan dan Ketertiban Lingkungan

Berita Koramil

Padatnya Kegiatan Babinsa, Pelda Sana Chandra Tetap Dampingi Petani Memanen Padi.

Berita Koramil

Intensifkan Serbuan Teritorial, Babinsa Kopda Syawalludin Jadi Inspektur Upacara Bendera Senin.

Artikel

Menggaungkan Gematas dan Gemadadis: Penguatan Pemahaman Masyarakat Tanjab Timur

Artikel

Babinsa Koramil 419-03/Tungkal ilir Melakukan Komsos Di Desa Binaannya.

BERITA

Babinsa Dan Warga Lakukan Patroli Cegah Karhutla.