Seleksi Paskibraka Kabupaten Tanjab Timur Tahun 2024 Babinsa Sigap Membantu dalam Penanganan Kebakaran di Kota Tungkal Ilir Danramil 419-03/Tungkal Ilir Turut Andil Dalam Pengamanan Arus Pulang Mudik 2024 Sertu Sugianto Turut Dampingi Warga Menerima BLT di Desa Rantau Badak Lamo Dandim 0419/Tanjab Hadiri Halal Bihalal Forkopimda dan Tasyakuran di Rumah Dinas Sekda Kabupaten Tanjab Timur

Home / BERITA / Berita Koramil

Sabtu, 19 November 2022 - 13:03 WIB

Pererat Silaturahmi, Babinsa Anjangsana Dengan Warga Desa.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com  -Babinsa Koramil 419-03/Tungkal Ilir Sertu Bambang Sucipto melaksanakan komsos dengan masyarakat desa binaan bertempat di Desa Sungai Kayu Aro Kec. Senyerang Kab. Tanjab Barat, Sabtu (19/11/22).

Kegiatan ini bertujuan untuk menjalin silaturahmi yang baik dan mempererat hubungan kekeluargaan antara Babinsa dengan warga desa sehingga tercipta suasana yang harmonis dalam setiap pelaksanaan tugas Babinsa di lapangan.

BACA JUGA  Tingkatkan Kualitas Prajurit Kodim 0419/Tanjab dengan Pelatihan Pembuatan Pupuk Kompos.

Kemudian Babinsa menyampaikan kepada warga desa untuk tidak membuka lahan dengan cara dibakar yang dapat menyebabkan kebakaran hutan dan lahan.

BACA JUGA  Percepat Penurunan Stunting, Babinsa Laksanakan Pendamping Kepada Warga Desa.

Selain itu Babinsa menghimbau kepada warga untuk bersama-sama selalu menjaga kesehatan dan rutin berolahraga serta menjaga keamanan dan ketertiban di lingkungan (Pentjb)

Share :

Baca Juga

BERITA

Dandim Tanjab Turunn Ke Lokasi Kebakaran Rumah Berikan Bantuan Sembako “Garuda Putih Peduli Sesamo”.

BERITA

Pasi Intel Dim 0419/Tanjab Hadiri Upacara Peringatan HAORNAS KE- XXXVI Tahun 2019 Kab. Tanjab Barat.

BERITA

Dandim 0419/Tanjab Bersama Forkopimda Dampingi Kunker Gubernur Jambi.

BERITA

Manfaatkan Warung, Babinsa Anjangsana Dengan Warga.

BERITA

Kodim 0419/Tanjab Melaksanakan Kegiatan Ziarah nasional dalam rangka HUT TNI ke-78 tahun 2023.

Berita Koramil

Babinsa Koramil 419-01/Muara Sabak Pantau Arus Mudik Lebaran Tahun 2019 di Pos Pengamanan.

BERITA

Babinsa Koramil 419-01/Muara Sabak, Peltu Yusuf Eko Bersama Aparatur pemerintah Desa,dan Masyarakat Melaksanakan Penyemprotan Disinfektan di tempat Rumah Ibadah di Wilayah

BERITA

Danrem 042/Gapu Tinjau Kesiapan Puskodal.