Pererat Silaturahmi, Babinsa Komsos Dengan Perangkat Desa. Babinsa Bersama Bhabinkamtibmas Sosialisasi Pencegahan Karhutlah Babinsa Bantu Panen Cabe Di Wilayah Desa Binaan Babinsa Lakukan Pendampingan Penyaluran BLT Desa Binaan Babinsa Laksanakan Pendampingan Penjemuran Pasca Panen Padi.

Home / Berita Koramil / Koramil Tungkal Ulu

Senin, 28 Oktober 2019 - 15:07 WIB

Serda Gopal Selaku Babinsa Cek Pertumbuhan Padi Bersama Petani.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Babinsa Koramil 419-02/Tungkal Ulu Serda Gopal turun ke sawah melakukan pengecekan tanaman padi milik bapak Sujarno di areal persawahan Kelompok Tani Sidodadi, Desa Gemuruh Kec. Tungkal Ulu, Kab. Tanjab Barat, Senin (28/10/19).

Kegiatan pengecekan ini dimaksudkan untuk mengetahui perkembangan dan kesuburan tanaman padi yang sudah berumur 78 hari pada musin tanam periode Oktober – Maret, sekaligus untuk mewaspadai terhadap serangan hama dan gulma.

BACA JUGA  Demi Cegak Kebakaran Hutan dan Lahan, Babinsa Ramil 03/TI Lakukan Patroli dan Sosialisasi.

Dalam pengecekan tersebut Serda Gopal bersama petani dengan selektif memeriksa kondisi batang padi, daun padi hingga mengecek bulir padi yang hampir masak.

“Untuk mendapatkan hasil panen yang maksimal diperlukan pengorbanan, baik berupa waktu, tenaga maupun materi,” kata Serda Gopal.

Dalam hal ini kami selaku Babinsa telah melakukannya dengan cara pendampingan dan koordinasi, mulai dari awal pengolahan lahan hingga ke tahap perawatan yang kita lakukan hari ini,” ungkapnya.

BACA JUGA  Babinsa Pematang Rahim Hadiri Isra' Mi'raj Nabi Besar Muhammad SAW.

Lebih lanjut, Serda Gopal menjelaskan, pendampingan yang dilakukannya tersebut sebagai tindak lanjut perintah dari Komando Atas dalam rangka mensukseskan program ketahanan pangan nasional dan swasembada pangan yang salah satunya adalah pangan padi,” pungkasnya. (Pendimtjb).

Share :

Baca Juga

BERITA

Cuaca Ekstrim, Babinsa Koramil 419-01/Muara Sabak Himbau Nelayan Waspada Saat Melaut.

BERITA

Serma Hasan Basri Laksanakan Pendampingan Peninjauan Tanaman Jagung

Berita Koramil

Pantau Perkembangan Padi Babinsa Ramil 02 Serda Gopal Turun ke Sawah

Berita Koramil

Babinsa Ramil 419-01/Muara Sabak Hadiri Serah Terima Jabatan Kepala Desa Pandan Sejahtera.

Berita Koramil

Babinsa Lakukan Patroli Bersama Di Areal Perkebunan.

Berita Koramil

Babinsa 03/Tungkal Ilir Jalin Silaturahmi Untuk Memperkokoh Kemanunggalan TNI dengan Rakyat.

BERITA

Dukung Kemajuan Desa Binaan, Koptu Timur Yono Ikuti Musrenbang Desa.

BERITA

Jelang Hari Pahlawan, Personil Kodim 0419/Tanjab Bersihkan TMP Yudha Satria Pengabuan.