Babinsa Laksanakan komsos Didesa binaannya. BatiOps Penghubung menghadiri kegiatan Peringatan Hari lahir Karang Taruna. Dalam Memperingati HUT Ke-78 TNI Kodim 0419/Tanjab Melaksanakan Kegiatan Gowes Bersama. Babinsa Laksanakan Patroli karthula. Babinsa Laksanakan Komsos Didesa Binaannya.

Home / Berita Koramil / Koramil Sabak

Sabtu, 8 Februari 2020 - 13:00 WIB

Bintara Pembina Desa (Babinsa) 01/Muara Sabak Cek Bibit Padi.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Babinsa Koramil 419-01/Muara Sabak Peltu M. Yusuf Eko melaksanakan kegiatan pemantauan dan pengecekan tanaman padi dalam rangka Upsus Pajale pada musim tanam periode Oktober-Maret di Desa Suka Maju, Kec. Geragai, Kab. Tanjab Timur, Sabtu (08/02/2020).

Pengecekan ini dilakukan diatas lahan seluas 0,5 hektar dengan jenis padi varietas Inpara 3, milik bapak Amran yang merupakan anggota kelompok tani Karya Makmur 2 di Desa Suka Maju.

BACA JUGA  Wujud Kepedulian Kepada Petani, Babinsa Koramil 01/Muara Sabak Bantu Petani Panen Padi.

Menurut Peltu M. Yusuf Eko, pengecekan ini dilakukan untuk memantau serta mengecek perkembangan tanaman padi yang baru saja di pindahkan dari lahan penyemaian padi.

Selain itu kegiatan ini juga bertujuan untuk mengantisipasi secara dini jika terjadi kerusakan maupun serangan hama pada tanaman padi milik petani.

BACA JUGA  Serda Ambri Sebagai Bintara Pembina Desa Mendampingi Para Petani Menabur Benih Padi.

Bpk Amran selaku pemilik lahan merasa sangat senang dan mengucapkan rasa terima kasih atas pendampingan yang dilakukan Babinsa dalam mengecek perkembangan tanaman padi miliknya.

“Saya mengharapkan kegiatan pendampingan Babinsa seperti ini dapat berjalan secara terus menerus kedepannya,” harapnya. (Pendimtjb).

Share :

Baca Juga

Berita Koramil

Kopda Mulyadi Babinsa Koramil 419-04/Nipah Panjang Dampingi Petani Binaan Cek Pertumbuhan Padi.

Berita Koramil

Serka Hendika Hadiri Kegiatan Isra’ Mi’raj Nabi Muhammad SAW 1440 H.

Berita Koramil

Babinsa Koramil 419-03/Tungkal Ilir Jalin Komunikasi Sosial Bersama Warga Binaan.

Berita Koramil

Posko Pemantauan COVID-19 di Kel. Simpang Terus Perketat Jalur Masuk Kecamatan Berbak.

BERITA

Babinsa Tingkatkan Kerjasama Dengan Perangkat Desa

BERITA

Babinsa Sosialisasikan Pencegahan Kebakaran Hutan Dan Lahan

BERITA

Antisipasi Karhutla, TNI – POLRI, PT. WKS Bersama Warga Akan Revitalisasi Sungai

BERITA

Babinsa Lakukan Pendampingan Penanaman Bibit Padi.