Dandim 0419/Tanjab Tinjau Lokasi Persiapan TMMD ke-124 di Dua Desa Babinsa Jalin Keakraban dengan Warga Lewat Obrolan Kopi Pagi Dandim 0419/Tanjab Hadiri Festival Takbiran Kuala Tungkal, Dukung Pelestarian Budaya Lokal Kodim 0419/Tanjab Lepas Cuti Idul Fitri dengan Pembagian Bingkisan Spesial Takjil Gratis Kodim 0419/Tanjab dan Polres Tanjab Barat Sambut Hangat Masyarakat Tanjab Barat

Home / Berita Koramil / Koramil Tungkal Ilir

Minggu, 29 September 2019 - 13:51 WIB

Serma Badrul selaku Babinsa Ramil 03/Tungkal Ilir Menyampaikan Pentingnya Kerukunan Antar Warga.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com –  Selain sebagai bentuk kegiatan untuk memantau situasi dan kondisi di desa, komunikasi sosial juga merupakan suatu ajang untuk menjalin dan mempererat hubungan silaturrahmi dengan warga binaan.

Seperti yang dilakukan oleh Serma Badrul yang melaksanakan kegiatan komunikasi sosial dengan warga binaannya, di Kelurahan Tungkal IV Kota RT. 07, Jln Siswa Kec. Tungkal Ilir, Kab. Tanjab Barat, Minggu (29/09/19).

BACA JUGA  Jaga Hanpangan, Babinsa dan Petani Cek Tanaman Jagung

Dalam kegiatan komsos tersebut, Serma Badrul selaku Babinsa menyampaikan pentingnya kerukunan antar warga guna menjaga persatuan dan kesatuan bangsa.

“Pererat kerukunan sebagai landasan untuk memperkuat persatuan dan kesatuan bangsa guna mencegah perpecahan yang dapat menimbulkan konflik sosial,” kata Serma Badrul.

BACA JUGA  Babinsa Mendampingi Petani Lakukan Pengecekan Padi

Lebih lanjut Serma Badrul juga menghimbau warga agar lebih meningkatkan kegiatan Siskamling guna menjaga serta mengantisipasi ganguan keamanan di lingkungan.

Selain itu ia juga menyampaikan kepada warga agar selalu waspada dengan bahaya kebakaran, mengingat kondisi cuaca pada saat ini mulai memasuki musim kemarau sehingga sangat mudah terjadi kebakaran. (Pendimtjb).

Share :

Baca Juga

BERITA

Santai Di Warung, Babinsa Gelar Komsos Bersama Warga Binaan.

Berita Koramil

Babinsa Muara Danau Dampingi Para Petani Panen Padi Seluas 1 Ha.

Artikel

Sertu Darmadi Laksanakan Komsos Bersama Warga Binaan

BERITA

Sambut Hari Juang TNI AD, Kodim 0419/Tanjab Gelar Vaksinasi Di Jajaran Koramil.

BERITA

Cegah Karhutla, Babinsa Ajak Warga Binaan Patroli Wilayah

BERITA

Babinsa Sosialisasikan Cegah Karhutla Kepada Warga Binaan

BERITA

Unik, Ini Cara Koptu Eko Hadi Santoso Tenangkan Anak Yang Takut Di Vaksin.

Berita Koramil

Babinsa Sungai Gebar Hadiri Penutupan Musabaqoh Tilawatil Qur’an Ke-3.