Dandim 0419/Tanjab Hadiri Safari Ramadhan, Wujudkan Kebersamaan di Bulan Suci Dandim 0419/Tanjab dan Kapolres Tanjab Timur Bagikan Takjil, Wujud Sinergi TNI-Polri dan Kepedulian pada Masyarakat Babinsa Koramil 419-03/Tungkal Ilir dan Masyarakat Bersinergi dalam Patroli Pencegahan Karhutla Babinsa Sertu Rizal Ajak Warga Tingkatkan Keimanan dan Kerukunan di Bulan Puasa Dandim 0419/Tanjab Hadiri Safari Ramadhan Pemerintah Provinsi Jambi di Tanjab Timur

Home / Berita Koramil / Koramil Tungkal Ilir

Kamis, 31 Oktober 2019 - 14:32 WIB

Serka Gunarto Sebagai Babinsa Laksanakan Komunikasi Sosial Dalam Rangka Pembinaan Teritorial (Binter).

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Babinsa Koramil 419-03/Tungkal Ilir Serka Gunarto melaksanakan Komunikasi Sosial dalam rangka Pembinaan Teritorial (Binter) dengan warga binaannya, di Kelurahan Bramitam Kiri, Kec. Bramitam, Kab. Tanjab Barat, Kamis (31/10/19).

Keakraban dengan warga binaan merupakan tugas pokok Babinsa, salah satu caranya yaitu dengan melakukan Komunikasi Sosial (Komsos) guna menciptakan interaksi serta kekompakan antara Babinsa dan warga binaannya.

BACA JUGA  Babinsa Sungai Raya Lakukan Pengecekan Kondisi Padi Milik Poktan Gompong Raya.

Inilah yang dilakukan oleh Serka Gunarto dalam membangun rasa keakraban serta kebersamaan yang baik dengan warganya.

Serka Gunarto dalam kegiatan Komsosnya mengatakan, kegiatan ini merupakan cerminan rasa kemanunggalan TNI khususnya Babinsa dengan masyarakat di wilayah binaannya.

“Kegiatan Komsos ini juga bertujuan untuk mengetahui perkembangan situasi di wilayah binaan. Dengan adanya interaksi komunikasi Babinsa dengan warga akan dapat mempererat hubungan TNI dan Rakyat,” ujar Serka Gunarto.

BACA JUGA  Tinjau Padi, Pendampingan Babinsa Kepada Petani.

Ia juga mengharapkan dengan kegiatan komsos yang dilaksanakan oleh para Babinsa, hal tersebut dapat diterima positif oleh warga masyarakat. (Pendimtjb).

Share :

Baca Juga

BERITA

Dandim 0419/Tanjab Ikuti Upacara Peringatan Hari Pahlawan Ke-77 Tahun 2022

Berita Koramil

Jelang Hari Raya Idul Fitri 1441 H, Babinsa 04/Nipah Panjang Lakukan Penertiban Lokasi Pasar Nipah Panjang.

BERITA

Babinsa Sosialisasikan Cegah Karhutla Kepada Warga Binaan

BERITA

Danramil 419-04/Nipah Panjang Sosialisasi Penanganan Kebakaran Hutan dan Lahan Kawasan TNBS.

Berita Koramil

Tidak Menutup Kemungkinan Wabah Corona Tidak Sampai ke Desa, Tegas Babinsa Ramil 04 Saat Bertemu Waga yang Nongkrong

BERITA

Antisipasi terjadinya karhutla, Babinsa beserta unsur terkait lakukan patroli wilayah

Berita Koramil

Komsos Merupakan Metode Binter Efektif Dilakukan di Desa Binaan Babinsa Rasau 1.

BERITA

Cegah Karhutla Bersama Warga Binaan, Babinsa Lakukan Patroli Wilayah.