Kunjungan Kerja Tim Audit Itdam KOREM 042/GAPU TA.2024 Di Kodim 0419/Tanjab Babinsa Koramil 419-02/Tungkal Ulu Dampingi Penerimaan BLT Tahap I, 2, 3, dan 4 Tahun 2024 Pabungdim 0419/Tanjab Hadiri Peringatan Hari Pendidikan Nasional Ke-116 di Kabupaten Tanjab Timur Meningkatkan Ketahanan Pangan Melalui Program Bantuan Desa di Pematang Buluh Dandim 0419/Tanjab Hadiri Focus Group Discussion Triwulan II 2024 Dan Peresmian Mushola Al-Ikhlas

Home / BERITA / Kegiatan Dandim / KEGIATAN KODIM 0419

Kamis, 4 April 2019 - 15:31 WIB

Bupati Sambut Energi Sinergitas Danrem 042/Gapu di Kab. Tanjab Barat.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Bupati Tanjung Jabung Barat (Tanjabbar), H Safrial sambut kehadiran Komandan Komando Daerah Militer (Danrem) 042/ Garuda Putih, Kolonel Arh Elphis Rudy beserta Istri dan rombongan, di bumi ‘Serengkuh Dayung Serentak Ketujuan’ (Kamis, 4/04/2019) dalam semangat dan energi sinergitas.

Kedatangan Danrem 042/gapu di Kuala Tungkal, Kabupaten Tanjabbar adalah kunjungan kerja (Kunker) dalam misi menjaga silaturahmi, kebersamaan, dan kekompakan yang selama ini baik terjaga dengan Pemkab Tanjabbar.

BACA JUGA  Jaga Kebugaran dan Tingkatkan Stamina, Kodim 0419/Tanjab Melaksanakan Pembinaan Fisik.

Penyambutan kedatangan di rumah dinas Bupati tersebut, langsung diterima Bupati dan tampak hadir jajaran Forkompinda Pemkab Tanjabbar, Kapolres Tanjabbar AKBP ADG Sinaga, Komandan Kodim 0419/Tanjab, Letkol Inf M. Arry Yudistira S. IK, M. I. Pol dan perwira di jajaran kodim serta tamu lainnya.

BACA JUGA  Bergerak Bersama Rakyat, TNI Gotong Royong Bantu Pembangunan Mushola.

Danrem, pada Kunker kali ini (Kamis, 4/04/2019) direncanakan bertatap muka dan silaturahmi dengan jajaran pemkab Tanjabbar di Kuala Tungkal, Lalu (Jum’at, 5/04/2019) memberikan pengarahan kepada prajurit, PNS, persit dan jajaran di Makodim 0419/Tanjab, serta bersilaturahmi dengan forkopimda di rumah dinas Bupati, Muara Sabak kabupaten Tanjung Jabung Timur. (Pendimtjb)

 

Share :

Baca Juga

BERITA

Semangat Tulus Babinsa Bantu Petani Menanam Padi.

BERITA

Babinsa Mendampingi Warga Binaan Meninjau Tanaman Padi

Artikel

Mengawal Demokrasi: Babinsa Koramil 419-05/Geragai Hadiri Pelantikan Anggota KPPS di Desa Pandan Makmur

BERITA

Babinsa Seberang Kota Dan Petani Lakukan Pengecekan Tanaman Padi.

BERITA

Bersama Warga Desa, Babinsa Lakukan Patroli Karhutla.

Artikel

Babinsa Desa Parit Pudin Koramil 419-03/ Tungkal Ilir Pelda A.Rafik Menghadiri dan melaksanakan PAM Acara Haul di Ponpes.

BERITA

Awali tahun 2021,babinsa koramil 04/Nipah panjang komsos dengan warga Binaan.

BERITA

Pangdam II Sriwijaya : Jaga Nama Baik Institusi TNI Dengan Menjunjung Tinggi Nilai-Nilai Keprajuritan Dimanapun Bertugas.