Meningkatkan Ketahanan Pangan Melalui Program Bantuan Desa di Pematang Buluh Dandim 0419/Tanjab Hadiri Focus Group Discussion Triwulan II 2024 Dan Peresmian Mushola Al-Ikhlas Sosialisasi Survey Seismik 3D dan 2D: Langkah Proaktif Desa Lagan Ulu dalam Pengembangan Energi Babinsa Desa Adi Purwa Bantu Anak Rawan Stunting dengan Program Susu Bantuan Seleksi Paskibraka Kabupaten Tanjab Timur Tahun 2024

Home / BERITA / Berita Koramil / Koramil Tungkal Ulu

Senin, 22 Februari 2021 - 14:02 WIB

Babinsa ingatkan warga binaan untuk selalu menjaga keamanan dan persatuan.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com  -Babinsa Koramil 419-02/Tungkal Ulu Kopda Alberton Simanungkalit  melaksanakan kegiatan Komsos dengan masyarakat Desa Sungai Paur Kec. Renah Mendaluh. Kab.Tanjab Barat. Senin(22/02/2021).

Kegiatan Komsos ini bertujuan untuk menjalin silaturahmi yg baik dan mempererat hubungan kekeluargaan antara Babinsa dengan masyarakat sehingga tercipta suasana yang harmonis dalam setiap pelaksanaan tugas Babinsa di lapangan.

BACA JUGA  Babinsa Dan Warga Binaan Gelar Komunikasi Sosial

Dalam kesempatan tersebut Babinsa menyampaikan agar kita selalu menjaga Persatuan dan Kesatuan Bangsa dengan selalu menjalin silaturahmi  sehingga tetap tercipta suasana yang kondusif di wilayah binaan.

Babinsa juga menghimbau kepada masyarakat jangan membuka lahan dengan cara membakar, karena dapat merugikan kita,Karena saat ini sedang Musim Kemarau.

BACA JUGA  Babinsa Dan Bhabinkamtibmas Komsos Dengan Guru Sekolah.

Selain itu Babinsa juga menghimbau agar kita tidak mudah terprovokasi dengan isu yang belum jelas kebenaran nya sehingga rentan terjadi kesalahpahaman yang mengakibatkan bentrok antara kita, pesan Babinsa agar selalu menjaga kekompakan antar sesama masyarakat demi terwujudnya keutuhan NKRI. (Pentjb)

Share :

Baca Juga

BERITA

Batiopsbungdim Hadiri Rapat Persiapan Pemilu Serentak Pileg dan Pilpres Tahun 2019.

BERITA

Dimasa pandemi, babinsa tetap semangat dampingi petani cek pertumbuhan padi.

BERITA

Bersama Warga Desa Binaan, Babinsa Gelar Patroli Karhutla.

BERITA

Sambangi Wilayah, Babinsa Bantu Warga Binaan Panen Padi.

Berita Koramil

Babinsa Ajak Warga Binaan Bergotong Royong Membersihkan dan Menimbun Jalan Setapak.

Berita Koramil

TNI – Polri Kab. Tanjab Timur Amankan Pelaksanaan Pilkades Serentak Tahun 2019.

Berita Koramil

Dengan Metode Komsos, Babinsa Jalin Pembinaan Teritorial Terhadap Warga Masyarakat.

BERITA

Babinsa Desa Gemuruh Lakukan Patroli Karhutla.